4 Zodiak Dikenal Paling Pemalas, Kenyataannya Mereka Rajin dan Punya Sumber Cuan Melimpah!

24 Oktober 2023 14:30 WIB
Ilustrasi zodiak dikenal paling pemalas
Ilustrasi zodiak dikenal paling pemalas ( )

2. Sagittarius

Banyak orang yang mengganggap bahwa Sagittarius adalah sosok pemalas yang hanya hobi bersenang-senang saja.

Namun pada kenyataannya, zodiak ini selalu mengedepankan tanggung jawab terlebih dahulu sebagai prioritas dalam hidupnya.

Hal itu membuat seluruh pekerjaan Sagittarius terselesaikan terlebih dahulu sebelum ia bersenang-senang dengan sumber rezeki melimpah miliknya.

3. Libra

Berikutnya, terdapat Libra yang juga kerap dianggap sebagai sosok pemalas dalam menyelesaikan tanggung jawabnya.

Pada faktanya, ia adalah sosok yang sangat menyukai kedamaian, sehingga ia lebih suka menyelesaikan tanggung jawabnya dalam diam.

Baca Juga: 4 Zodiak yang Mampu Kelola Stres dengan Baik, Hadapi Masalah dengan Positif!

Seluruh hasil pekerjaannya pun sangat memuaskan dan membuatnya dipercaya dalam memegang banyak proyek sebagai sumber rezeki melimpah ruah.

4. Taurus

Ramalan Astrolog mengatakan bahwa Taurus adalah sosok yang dikenal sangat pemalas dalam menjalani kesehariannya.

Tetapi, ia adalah sosok yang sangat gigih dan enggan meninggalkan tanggung jawabnya jika belum selesai.

Maka dari itu, Taurus dipercaya untuk memegang banyak sekali proyek besar yang mendatangkan cuan ke dalam hidup mereka.

Itulah 4 zodiak dikenal paling pemalas yang sebenarnya sangat rajin dan punya sumber cuan melimpah ruah; ada tanda shio kamu enggak nih?

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm