Ada beberapa ciri dari perubahan fisika yang dapat diperhatikan, antara lain:
Contoh Perubahan Fisika:
Baca Juga: 13 Contoh Peristiwa Konveksi dalam Kehidupan Sehari-hari, Materi Fisika
Macam-macam Perubahan Fisika:
1. Perubahan fisika yang berupa perubahan wujud zat
Dikutip dari buku Super Lengkap Pelajaran 6 in 1 SMP/MTs Kelas 7, 8, dan 9 Ringkasan Materi dan Kumpulan Rumus Lengkap oleh Tim Guru Indonesia, perubahan wujud zat karena pengaruh perubahan suhu/temperatur lingkungan.
2. Perubahan fisika yang berupa perubahan ukuran suatu zat
Materi yang berukuran besar dapat diperkecil dengan cara mekanik, seperti dipecah, dipotong, digiling, dan lain-lain.
Contoh: biji kopi ditumbuk menjadi serbuk kopi dan beras ditumbuk menjadi tepung beras.
3. Perubahan fisika yang berupa perahan volume
Perubahan volume yang disebaban oleh penyusutan materi karena didinginkan atau pemuaian materi karena dipanaskan.
Contoh: proses pemuaian rel kereta api di siang hari karena panas dan menyusut karena dingin.
4. Perubahan fisika yang berupa perubahan bentuk zat
Perubahan bentuk materi dapat terjadi jika dipukul, diremas, atau menggunakan alat bantu seperti mesin.
Contoh: kayu yang berasal dari pohon dapat diubah bentuk menjadi meja, kursi dengan menggunakan alat seperti pahat, gergaji dan palu.
Demikian ulasan materi tentang pengertian, jenis, contoh serta ciri-ciri perubahan fisika.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News