Daftar Wilayah Jabodetabek Berpotensi Banjir pada 13-20 November 2023

14 November 2023 13:45 WIB
Ilustrasi banjir
Ilustrasi banjir ( Sonora FM Palembang)

1. DKI Jakarta

  • Tinggi: Tidak ada
  • Menengah: Tidak ada.
  • c. Rendah: Jakarta Barat (Kebon Jeruk dan Kembangan) Jakarta Pusat (Cilandak, Jagakarsa, Kebayoran Baru, Kebayoran Lama, dan Mampang Prapatan, Pancoran, Pasar Minggu, Pesanggrahan, Setia Budi, dan Tebet) Jakarta Timur (Cipayung, Ciracas, Jatinegara, Kramatjati, Makasar, dan Pasar Rebo).

2. Kabupaten Bogor

  • Tinggi: Tidak ada.
  • Menengah: Babakan Madang, Bojonggede, Caringin, Cariu, Ciampea, Ciawi, Cibinong, Cibungbulang, Cigombong, Cigudeg, Cijeruk, Cileungsi, Ciomas, Cisarua, Citeureup, Dramaga, Gunung Putri, Jonggol, Kemang, Klapanunggal, Leuwiliang, Leuwisadeng, Megamendung, Nanggung, Pamijahan, Parung, Rumpin, Sukajaya, Sukamakmur, Sukaraja, Tajur Halang, dan Tamansari.
  • Rendah: Cariu, Cigudeg, Cileungsi, Gunung Putri, Jasinga, Jonggol, Klapanunggal, Nanggung, Parung Panjang, Rumpin, dan Sukajaya.

3. Kota Bogor

  • Tinggi: Tidak ada
  • Menengah: Bogor Barat, Bogor Selatan, Bogor Tengah, Bogor Timur, Bogor Utara, dan Tanahsarea.
  • Rendah: Tidak ada.

4. Depok

  • Tinggi: Tidak ada
  • Menengah: Beji, Bojongsari, Cilodong, Cipayung, Pancoran Mas, dan Sawangan.
  • Rendah: Tidak ada.

Baca Juga: Daftar Daerah Kurang Hujan Terpanjang hingga Pertengahan November 2023

5. Kota Tangerang

  • Tinggi: Tidak ada.
  • Menengah: Tidak ada.
  • Rendah: Ciledug dan Larangan.

6. Tangerang Selatan

  • Tinggi: Tidak ada
  • Menengah: Tidak ada
  • Rendah: Ciputat, Ciputat Timur, Pamulang, Pondok Aren, Serpong, Serpong Utara, dan Setu.

7. Kabupaten Tangerang

  • Tinggi: Tidak ada
  • Menengah: Tidak ada
  • Rendah: Cikupa, Cisoka, Curug, Jambe, Kelapa Dua, Legok, Panongan, Solear, dan Tigaraksa.

8. Kabupaten Bekasi

  • Tinggi: Tidak ada
  • Menengah: Tidak ada
  • Rendah: Bojongmanggu, Cibarusah, Cikarang Barat, Cikarang Pusat, Cikarang Selatan, Cikarang Timur, Cikarang Utara, Karang Bahagia, Kedungwaringin, Serang Baru, Setu, dan Tambun Selatan.

9. Kota Bekasi 

  • Tinggi: Tidak ada
  • Menengah: Tidak ada
  • Rendah: Bantar Gebang, Jatiasih, Jatisampurna, Mustika Jaya, Pondok Gede, Pondok Melati, dan Rawa Lumbu.

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm