Kemensos Bagikan Kaki Palsu Gratis bagi Penyandang Disabilitas di Sulawesi Utara

30 Desember 2023 16:30 WIB
Kemensos Bagikan Kaki Palsu Gratis bagi Penyandang Disabilitas di Sulawesi Utara
Kemensos Bagikan Kaki Palsu Gratis bagi Penyandang Disabilitas di Sulawesi Utara ( Kemensos)

Oleh karena itu, Mensos pun akan memberikan bantuan kewirausahaan melalui Sentra Tumou Tou bagi mereka yang memang bertekad untuk produktif dan mengubah nasibnya menjadi lebih baik.

"Semangat bapak ibu, semangat. Tidak boleh menyerah. Ini bukan akhir segalanya, ini justru awal keberhasilan," kata Mensos.

Sukardi (52) yang menjadi penyandang disabilitas karena kecelakaan kerja di tambang 13 tahun silam ini merasakan kelegaan setelah mengetahui bahwa dirinya akan mendapatkan kaki palsu gratis.

Sukardi mengaku putus asa sudah tiga tahun berhenti bekerja karena kaki palsu yang lama sudah rusak.

Kaki palsu barunya memberikan secercah harapan baginya untuk bisa kembali aktif bertani.

Karenanya, Sukardi tak henti mengapresiasi Kemensos dan segala pihak yang telah bantu mewujudkan harapan kecilnya itu.

"Saya sungguh berterima kasih kepada Kemensos, Sentra Tumou Tou dan seluruh pihak yg membantu saya mendapatkan kaki palsu ini. Ternyata pemerintah sangat memperhatikan rakyat kecil seperti saya," pungkasnya penuh haru.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm