12 Manfaat Sarang Semut untuk Kesehatan, Cegah Diabetes-Atasi Rematik

17 Januari 2024 16:30 WIB
ilustrasi, Manfaat Sarang Semut untuk Kesehatan
ilustrasi, Manfaat Sarang Semut untuk Kesehatan ( Kompasiana)

Sonora.ID - Simak ulasan tentang berbagai manfaat sarang semut untuk kesehatan

Sarang semut dikenal sebagai salah satu tanaman herbal terkenal.

Tumbuhan ini merupakan tumbuhan yang hidup menumpang di pohon lain.

Meski begitu, sarang semut bukan tanaman parasit melainkan menghasilkan makanan sendiri.

Berikut beberapa manfaatnya.

Baca Juga: 8 Manfaat Propolis untuk Kesehatan, Antibiotik dan Antikanker

  • 1. Mencegah diabetes

Salah satu manfaat sarang semut adalah mampu mencegah diabetes.

Tumbuhan ini memiliki manfaat memulihkan fungsi organ dalam tubuh manusia, khususnya organ pankreas.

  • 2. Mengobati Penyakit Jantung

Sarang semut mengandung kalsium, kalium, dan mineral yang tinggi.

Kandungan bahan-bahan tersebut mampu membantu mengatasi gejala pada orang yang mengalami penyakit jantung.

Cobalah konsumsi rebusan sarang semut sebanyak 2 kali untuk mendapatkan manfaatnya. 

  • 3. Mengatasi darah tinggi

Kandungan senyawa flavonoid juga dapat mencegah penggumpalan darah dalam tubuh.

Sehingga dapat mengatasi darah tinggi yang biasanya disebabkan oleh penggumpalan darah.

Tanaman ini juga mengandung senyawa tokoferol yang dapat mengencerkan darah. 

  • 4. Mengobati rematik

Sarang semut mengandung flavonoid yang dapat membantu tubuh menghambat enzim xanthine yang baik untuk mengobati penyakit rematik.

Tanaman ini juga mengandung tokoferol atau vitamin E dan antioksidan yang dapat mengatasi rematik.

  • 5. Meningkatkan imunitas dan stamina tubuh

Tanaman ini dapat meningkatkan imunitas dan stamina tubuh.

Penyerapan kalsium dapat dimaksimalkan sehingga membentuk energi yang dibutuhkan tubuh.

Baca Juga: 4 Manfaat Ikan Kakap Merah untuk Kesehatan, Kurangi Risiko Jantung hingga Jadi Antioksidan

  • 6. Mengatasi ambeien

Tumbuhan sarang semut dapat menjadi pengobatan alternatif untuk mengatasi ambeien.

  • 7. Menangani Kanker

Tanaman herbal satu ini juga dikenal bisa mengatasi berbagai jenis kanker, seperti kanker darah, kanker kulit, kanker prostat dan kanker paru-paru.

Sarang semut mengandung flavonoid yang dapat mengatasi tumor.

  • 8. Mengatasi benjolan pada payudara

Manfaat sarang semut selanjutnya yaitu dapat mengatasi benjolan pada payudara.

Umumnya benjolan yang tumbuh disebabkan oleh gejala tumor atau kanker payudara. 

  • 9. Melancarkan haid

Saat haid, wanita membutuhkan asupan yang baik untuk melancarkan siklus haid setiap hari.

Hal ini bisa didapat dari sarang semut.

Selain itu, sarang semut juga dapat mengatasi keputihan yang berlebih.

  • 10. Meningkatkan metabolisme

Kandungan gizi pada sarang semut bermanfaat meningkatkan metabolisme organ tubuh manusia. 

  • 11. Antibiotik tubuh

Kandungan antioksidan tinggi pada sarang semut dapat berfungsis ebagai antibiotik pada tubuh.

Sehingga tubuh bisa lebih kuat melawan penyakit yang menyerang akibat virus dan bakteri.

  • 12. Menjaga keseimbangan kadar insulin

Keseimbangan insulin pada tubuh dapat terjaga jika mengonsumsi rutin tumbuhan saram semut.

Cara mendapatkan manfaatnya yaitu dengan minum air rebusannya setiap hari rutin.

Demikian sejumlah manfaat sarang semut untuk kesehatan. Semoga bermanfaat.

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm