2. Daun Kemangi
Daun kemangi yang sering kamu jumpai sebagai lalapan juga bisa menjadi cara mengatasi asam lambung naik secara alami.
Caranya, kamu cukup mengonsumsi daun kemangi atau merebus 3-4 daun kemangi dalam secangkir air yang mendidih hingga beberapa menit. Jika sudah, kamu bisa menghirupnya untuk mengatasi ketika asam lambung naik.
3. Pisang
Pisang memang dikenal sebagai buah yang kaya akan manfaatnya, termasuk untuk mengatasi asam lambung.
Kamu bisa mengonsumsi buah pisang secara rutin supaya untuk mencegah rasa tidak nyaman pada perut saat asam lambung naik.
4. Teh Chamomile
Selanjutnya, cara mengatasi asam lambung naik yaitu dengan memanfaatkan teh chamomile. Teh yang satu ini dipercaya dapat meredakan sakit perut akibat peradangan pada perut. Tak hanya itu saja, teh chamomile juga dapat mengurangi kadar asam lambung dalam organ pencernaan.
5. Kayu Manis
Kayu manis menjadi bahan alami yang bisa dimanfaatkan untuk meredakan asam lambung naik. Sebab, kayu manis berfungsi dapat menenangkan perut.