6. Jagung = Baik berjagung-jagung sementara padi belum masak
Arti: Baiklah dipakai dulu yang ada sementara yang baru belum didapatkan
Baca Juga: 30 Contoh Peribahasa Bahasa Sunda yang Lengkap dengan Maknanya
7. Jahit = Lalu penjahit, lalu kelindan
Arti: Kalau usaha yang pertama berhasil, usaha berikutnya juga akan berhasil
8. Jala = Siapa menjala siapa terjun
Arti: Siapa yang menginginkan sesuatu harus berusaha
9. Jalan = Berjalan selangkah menghadap surut, berkata sepatah dipikirkan
Arti: Hendaklah kita mempertimbangkan masak-masak setiap perbuatan
10. Jangat = Jangat liat kurang panggang
Arti: Tidak dapat diajar
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.