Daftar 4 Bansos dan BLT Cair Bulan Maret 2024, Cek Daftar Penerimanya!

22 Februari 2024 11:20 WIB
ilustrasi Daftar 4 Bansos dan BLT Cair Bulan Maret 2024
ilustrasi Daftar 4 Bansos dan BLT Cair Bulan Maret 2024 ( Tribun)

3. Program Keluarga Harapan (PKH)

PKH bertujuan untuk mempercepat penanggulangan kemiskinan di Indonesia dengan cara meningkatkan kualitas hidup, mendukung kebutuhan dasar keluarga, dan memajukan pendidikan anak dalam keluarga yang menerima bantuan.

Adapun jumlah bantuan yang diberikan disesuaikan dengan kelompok penerima:

  • Ibu hamil/nifas mendapatkan Rp 750.000 per tahap, total Rp3 juta per tahun.
  • Anak usia dini/balita juga menerima Rp 750.000 per tahap, dengan total Rp 3 juta per tahun.
  • Lansia dan penyandang disabilitas, masing-masing mendapatkan Rp 600.000 per tahap, dengan total Rp 2,4 juta setahun
  • Anak sekolah (SD, SMP, dan SMA) mendapatkan bantuan dengan nominal bervariasi dari Rp 225.000 hingga Rp 500.000 per tahap, tergantung pada jenjang pendidikan. 

4. Bantuan pangan nontunai (BPNT)

Ada juga bantuan lain yang diberikan pemerintah pada Maret 2024, yaitu bantuan pangan nontunai (BPNT).

Penerima BPNT adalah yang terdata dalam DTKS Kemensos.

Penerima yang masuk dalam daftar BPNT juga akan mendapatkan bantuan pangan beras setiap bulan.

Cara Cek Penerima Bansos dan BLT bulan Maret 2024

Adapun cara mengecek apakah Anda termasuk dalam daftar penerima bansos atau BLT pada Maret 2024 sebagai berikut:

  • Buka laman cekbansos.kemensos.go.id
  • Isi alamat sesuai dengan KTP
  • Lengkapi informasi nama dan KTP
  • Isi kode captcha
  • Lalu klik "Cari Data"
  • Akan muncul apakah Anda termasuk dalam daftar penerima bansos dan BLT yang Cair pada Maret 2024.

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm