2. Senam Yoga atau Meditasi
Praktik seperti yoga atau meditasi telah terbukti efektif dalam meningkatkan kadar endorfin dalam tubuh. Teknik-teknik relaksasi dan pernapasan dalam praktik-praktik ini dapat merangsang pelepasan endorfin dan memberikan perasaan ketenangan dan kesejahteraan.
3. Makanan Pedas dan Manis
Beberapa makanan diketahui dapat merangsang pelepasan endorfin dalam tubuh. Makanan seperti cokelat, cabai, stroberi, kacang-kacangan, dan buah pisang mengandung senyawa-senyawa tertentu yang dapat meningkatkan produksi endorfin.
4. Menjalani hobi atau aktivitas yang disukai
Melakukan hobi atau aktivitas yang menyenangkan dapat merangsang pelepasan endorfin dalam tubuh. Melukis, menulis, berkebun, atau melakukan kegiatan lain yang menyenangkan dapat membantu meningkatkan suasana hati dan meredakan stress.
Jadi, bukan obat yang harus diminum namun hormon endorfin adalah salah satu cara untuk menyembuhkan rasa sakit hati seseorang. Dengan melakukan hal hal yang dapat meningkatkan hormon endorfin, tidak menutup kemungkinan dapat meredakan sakit hati yang dirasa.
Baca Juga: 27 Contoh Kata Sindiran yang Membuat Seseorang Kena Mental, Sakit Bos!
Penulis : Ella Efinda Restu