Jawaban: d
9. Dua masyarakat atau lebih yang mempunyai kebudayaan yang berbeda, hidup bertetangga, selalu mengadakan kontak yang kontinu, tetapi masing-masing masyarakat tetap mempertahankan kepribadian kebudayaannya dan hidup berdampingan secara damai serta saling menguntungkan. Hal ini disebut dengan ….
a. simbiotik
b. asimilasi
c. akulturasi
d. penetration pacifique
e. penetration violente
Jawaban: a
10. Salah satu faktor ekternal yang menyebabkan perubahan sosial budaya adalah ….
a. perubahan struktur sosial
b. perubahan lingkungan alam
c. perubahan nilai dan sikap
d. bertambahnya penduduk
e. konflik dan revolusi
Jawaban: b
11. Perubahan sosial di Indonesia dapat menyebabkan terjadinya disintegrasi akibat dari keragaman suku bangsa. Namun keragaman ini tidak akan menganggu keutuhan bangsa apabila terakomodasi oleh semangat ....
a. Nasionalisme
b. Etnosentrisme
c. Patriotisme
d. Integralisme
e. heroisme
Jawaban: a
Baca Juga: 50 Contoh Soal PKN Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawabannya
12. Dua sikap berikut yang memicu kemerosotan moral adalah ....
a. Individualisme dan materialisme
b. Individualis dan hedonistis
c. Pragmantis dan perfeksionis
d. hedonis dan pragmantis
e. perfeksionis dan materialis
Jawaban: b
13. Salah satu proses yang mendorong proses lahirnya globalisasi berikut ini adalah adalah ....
a. Timbulnya perubahan budaya dunia secara revolusioner
b. Terjadinya akulturasi yang hebat dengan budaya asing
c. Perubahan sosial ekonomi masyarakat dunia
d. Pesatnya perkembangan budaya global
e. Perkembangan iptek tranportasi dan komunikasi
Jawaban: e
14. Perhatikan pernyataan di bawah ini
1) Masyarakat agraris menjadi masyarakat industri modern
2) Pola hidup yang serba cepat
3) Pesatnya perkembangan informasi dan tranportasi
4) Kehidupan yang berasaskan kebersamaan menjadi kehidupan individualis
5) Masuknya pola hidup budaya barat
6) Pemanfaatan sumber daya alam yang melimpah
Dari pernyataan di atas yang merupakan aspek positif dari perkembangan teknologi dan arus globalisasi adalah ....
a. 3, 4, dan 6
b. 1, 2, dan 5
c. 1, 2, dan 6
d. 2, 3, dan 4
e. 2, 3, dan 6
Jawaban: a