Arti 'Onde Mande' dan Beberapa Istilah Populer Bahasa Padang Lainnya

15 April 2024 16:20 WIB
Arti onde mande
Arti onde mande ( )

Itu dia arti onde mande yang kini sudah kamu ketahui.

Selain onde mande, ada beberapa istilah atau ucapan dalam bahasa Padang lainnya yang juga kerap digunakan oleh masyarakat, diantaranya adalah:

Baca Juga: Sinopsis Film 'Onde Mande!' Drama Komedi yang Kental Akan Budaya Minang

Rancak bana 

Kalimat rancak bana merupakan kosakata Bahasa Minang yang familiar di telinga masyarakat.

Rancak bana berarti elok, cantik atau indah sekali. Kalimat ini biasanya digunakan wisatawan untuk mengekspresikan keindahan alam di Sumatera Barat. 

Tambuah ciek

Ungkapan tambuah ciek ini biasanya sering digunakan di rumah makan Padang.

Tambuah dapat diartikan tambah sedangkan ciek berarti satu.

Jika kedua kata tersebut digabung, dapat diartikan menjadi "tambah satu".

Siko lah

Ungkapan siko, lah merupakan ajakan dengan memanggil seseorang untuk ke tempat kamu berada.

Jika diartikan ke bahasa Indonesia berarti “sini, lah.”.

Lamak

Sumatera Barat juga terkenal dengan aneka makanan dengan cita rasa yang lezat.

Untuk mengekspresikan kelezatan makanan di Sumatera Barat, kamu bisa menyampaikannya dengan kata lamak yang berarti enak (untuk rasa makanan). 

Itu dia arti onde mande dan beberapa istilah dalam bahasa Padang yang populer lainnya.

Semoga bermanfaat!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm