2 siung bawang putih
1 sdm bumbu penyedap cair
Bumbu ulek kasar:
½ sdt terasi, dibakar
3 buah kemiri, disangrai
5 siung bawang merah
4 buah cabai merah besar
5 buah cabai merah keriting
2 siung bawang putih
3 cm kencur
Cara memasak pecak ikan nila khas Betawi:
Lumuri ikan nila dengan bumbu marinasi dan diamkan selama 15 menit
Goreng ikan nila di dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang hingga matang. Angkat lalu tiriskan.
Bumbu: Sangrai bumbu ulek kasar, tambahkan air, masukkan merica dan gula pasir. Masak sampai mendidih dan harum
Tuang bumbu di atas ikan nila. Bubuhi air jeruk limau. Pecak ikan nila khas Betawi siap disantap dengan nasi panas.
Baca Juga: Resep Ayam Tangkap khas Aceh, Menu Makan Malam Spesial untuk Keluarga