30 Contoh Soal Seni Budaya Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawabannya

3 Juni 2024 14:10 WIB
Ilustrasi latihan mandiri contoh soal Seni Budaya Kelas 10 Semester 2 dan kunci jawabannya.
Ilustrasi latihan mandiri contoh soal Seni Budaya Kelas 10 Semester 2 dan kunci jawabannya. ( Pixabay/Photo Mix)

Sonora.ID - Untuk latihan secara mandiri di rumah, siswa dalam menyimak contoh soal Seni Budaya Kelas 10 Semester 2 dan kunci jawabannya berikut ini.

Seni Budaya menjadi salah satu mata pelajaran yang diujikan ketika pelaksanaan Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Ujian Akhir Semester (UAS).

Tak hanya ujian praktik, ujian Seni Budaya juga kerap disertakan dalam ujian tulis di mana siswa harus mengisi soal pilihan ganda.

Selain dengan mengulas materi tentang apa yang sudah dipelajari selama Semester 2 ini, siswa Kelas 10 dapat belajar dengan cara mengisi latihan soal kemudian mencocokkan kunci jawaban yang benar.

kelas Baca Juga: 40 Contoh Soal Kimia Kelas 10 Semester 2 2024 dengan Kunci Jawaban

Contoh Soal Seni Budaya Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawabannya

1. Pergelaran yang hanya mempertunjukan satu jenis karya tari adalah pergelaran….
a. homogen
b. heterogen
c. kelompok
d. berpasangan
e. tunggal

Jawaban : a

2. Gender adalah alat musik gamelan yang memiliki tiga macam nada (titi laras), yaitu ....
A. slendro, panunggul, dan barung
B. slendro, pangkon, dan barung
C. panunggul, slendro, dan pangkon
D. slendro, pelog barung, dan penerus
E. slendro, panunggul, dan pelog barung

Jawaban: e

3. Berikut ini merupakan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam mewujudkan sebuah ide kedalam bentuk gerakan tari, kecuali….
a. kesan yang akan disampaikan pada penonton
b. unsur-unsur pendukung dalam penyusunan seni tari
c. rancangan musik yang akan digunakan sebagai pengiring tari
d.. kemungkinan-kemungkinan yang berhubungan dengan ruang tari, penataan cahaya, kostum, dan sebagainya
e. dana penyewaan panggung

Jawaban : e

4. Berikut ini yang tidak harus diperhatikan dalam menciptakan karya seni rupa terapan….
a. kenyamanan
b. keluwesan
c. keamanan
d. kegunaan
e. kemewahan

Jawaban : a

5. Penyelenggara karya seni musik memiliki fungsi sebagai media pengembangan bakat, artinya ....
A. mampu menjadi ajang kompetensi
B. dalam pergelaran karya musik dapat memperlihatkan bakat bakat musik, sehingga tidak terpendam dan terwujudkan
C. berbagai hasil karya musik akan menddapat tanggapan dari penontonnya
D. mampu menampilkan berbagai hasil karya seni musik yang dapat didengarkan dan dinikmati para pengunjungnya
E. mampu memberikan motivasi pada para penontonnya untuk ikut berkarya

Jawaban: b

Baca Juga: 30 Contoh Soal PAT Matematika Kelas 10 Semester 2 Kurikulum Merdeka

6. Berikut ini yang merupakan alat musik dari Nusa Tenggara Timur adalah….
a. keso-keso
b. arumba
c. sasando
d. tanjidor
e. gamelan

Jawaban : c

7. Prinsip desain meliputi….
a. garis komposisi
b. titik dan unsur bangun
c. bangun dan arah
d. komposisi dan unsur seni
e. komposisi dan arah

Jawaban : d

8. Berikut ini yang bukan merupakan unsur-unsur sarana pergelaran musik, yaitu….
a. dekorasi
b. pentas
c. tata cahaya
d. sound system
e. aksesoris busana

Jawaban : e

9. Hasil akhir dari proses kreativitas, dimana pada tahap ini mulai terbentuknya kesatuan gerakan-gerakan harmonis dan estetis dalam bentuk sebuah karya seni tari. Hal tersebut merupakan tahapan proses kerativitas dalam menciptakan karya seni tari, yaitu….
a. eksploitasi
b. imajinasi
c. improvisasi
d. komposisi
e. spesifikasi

Jawaban : d

10. Calung adalah seperangkat alat musik dari bambu dengan nada pentatonis, berlaras slendro dan pelog, cara memainkannya adalah ....
A. dipukul
B. dipetik
C. ditekan
D. digoyang
E. ditiup

11. Gambang kromong digunakan untuk mengiringi teater….
a. ondel-ondel
b. lenong
c. randai
d. dardanella
e. wayang wong

Jawaban : b

Baca Juga: 40 Contoh Soal PKN Kelas 10 Semester 2 Kurikulum Merdeka dan Jawabannya

12. Perlengkapan yang digunakan untuk mendukung seni tari disebut….
a. aksesori
b. tata busana
c. tata dekorasi
d. tata panggung
e. properti

Jawaban : e

13. Berikut ini merupakan hal hal yang harus dipersiapkan dalam pertunjukan musik, kecuali ....
A. membuat notasi
B. latihan
C. geladi bersih
D. publikasi
E. perlengkapan

Jawaban: a

14. Kegiatan yang dilakukan oleh para peserta pergelaran pada tahap akhir persiapan disebut….
a. latihan
b. geladi kotor
c. geladi bersih
d. perencanaan
e. penataan

Jawaban : c

15. Pergelaran tari yang menampilkan berbagai jenis karya tari baik modern, tradisional, dan konteporter merupakan contoh dari pergelaran….
a. homogen
b. heterogen
c. kelompok
d. tunggal
e. berpasangan

Jawaban : b

16. Berikut ini fungsi gender dalam musik gamelan, kecuali ....
A. sebagai pengiring
B. sebagai pembuka
C. membuat kegaduhan
D. sebagai penyelaras lagu
E. sebagai penuntun suara

Jawaban: c

17. Mulai pameran sebagai sarana pembelajaran untuk menanamkan kesadarana akan nilai-nila keindahan (estetika). Hal ini menunjukan pameran sebagai sarana….
a. rekreasi
b. hiburan
c. edukatif
d. prestasi
e. apresiasi

Jawaban : c

18. Musik tradisional yang mengiringi pementasan randai adalah….
a. talempong
b. ubrug
c. gamelan
d. didong
e. sasando gong

Jawaban : a

19. Musik tradisional yang alat musiknya sebagian besar ditabuh atau perkusi yaitu….
a. angklung
b. gamelan
c. tanjidor
d. tarling
e. sasando gong

Jawaban : b

20. Musik gamelan mengiringi pentas teater….
a. wayang wong
b. wayang kulit
c. wayang golek
d. ketoprak
e. a, b, c, dan d benar

Jawaban : e

Baca Juga: 30 Contoh Soal PAT Matematika Kelas 10 Semester 2 Kurikulum Merdeka

21. Pameran yang dilakukan secara insidental, rutin, dan permanen merupakan jenis-jenis pameran berdasarkan….
a. jenis karya
b. maksud penyelenggaraannya
c. sifatnya
d. jumlah pesertanya
e. tempat penyelenggaraannya

Jawaban : c

22. Berikut ini yang bukan termasuk dalam fungsi utama musik tradisional adalah ....
A. sebagai media hiburan
B. sebagai media upacara
C. sebagai media penyebaran musik
D. sebagai media ekspresi
E. sebagai media komersial

Jawaban: c

21. Gambang kromong selain mengiringi tarian, juga teater….
a. topeng banjet
b. lenong
c. ubrug
d. wayang golek
e. wayang wong

Jawaban : b

22. Prinsip harmoni merupakan prinsip….
a. kesatuan
b. keseimbangan
c. irama
d. proporsi
e. aksentuasi

Jawaban : e

23. Kota Jepara dikenal sebagai pusat penghasil kerajinan….
a. batik
b. kuningan
c. gerabah
d. ukir
e. tenun

Jawaban : d

24. Pergelaran yang menampilkan berbagai karya dari beberapa seniman merupakan pergelaran….
a. homogen
b. heterogen
c. kelompok
d. tunggal
e. berpasangan

Jawaban : c

25. Berikut ini merupakan bentuk dari kegiatan apresiasi, kecuali….
a. menilai
b. menghargai
c. memberi tanggapan
d. proporsi
e. aksentuasi

Jawaban : d

26. Merah, kuning, dan biru, merupakan warna….
a. primer
b. sekunder
c. tersier
d. netral
e. kombinasi

Jawaban : a

27. Musik tradisional menciptakan kesegaran, riang gembira, dan menyenangkan hati. Fungsi musik tersebut adalah sebagai media….
a. rekreatif
b. pendidikan
c. aktialisasi diri
d. pengembangan bakat
e. ekspresi

Jawaban : a

28. Musik tradisional dari Betawi adalah….
a. saluang
b. sampek
c. kecapi
d. gamelan
e. tanjidor

Jawaban : e

29. Bahan utama dalam membuat batik tulis dan batik cap adalah….
a. malam
b. canting
c. kompor
d. wajan
e. meja pola

Jawaban : a

30. Seseorang penata tari umunya disebut dengan….
a. penata tari
b. koreografer
c. artistik
d. penata gaya
e. photographer

Jawaban : b

Baca Juga: Materi Geografi Kelas 10: Apa Saja Manfaat Penyelidikan Atmosfer?

Itulah tadi contoh soal Seni Budaya Kelas 10 Semester 2 dan kunci jawabannya. Selamat mengerjakan!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm