Sonora.ID – Berikut ulasan selengkapnya mengenai “5 Ciri Kepribadian Pengguna Aplikasi Instagram Menurut Penelitian”.
Di era globalisasi seperti sekarang ini ada banyak sosial media yang bermunculan. Salah satu bentuk sosial media yang popular adalah Instagram.
Meskis ama-sama menggunakan sosial media Instagram nyatanya tiap individu memiliki cara yang beragam dan berbeda, sesuai dengan kepribadian mereka.
Tertarik untuk mengetahuinya? Berikut ulasan selengkapnya mengenai ciri kepribadian para pengguna Instagram sepertidilansir dari beragam sumber:
Baca Juga: Tes Kepribadian Berdasarkan Cara Menyilangkan Lengan, Cek Sekarang!
1. Kreatif dan Estetis
Salah satu ciri yang ada pada nitizen para pengguna aplikasi Instagram adalah sisi kreatif, estetis yang bisa dibilang tinggi.
Hal ini terlihat dari cara mereka membagikan foto serta video di Instagram.
Kemudian menambahkan sedikit sentuhan filter yang cukup pas. Hal ini dibarengi dan menyusuh feed agar lebih terlihat menarik serta indah.
2. Expresif dan Terbuka
Karakter lain yang ada pada para pengguna Instagram adalah mampu mengekspresikan diri, dan cukup enteng dalam membegikan berbagai momen di sosial media Instagram.
Melalu Instagram stories mereka diberika kebebasan untuk membagikan pengalaman, pemikiran dengan menggunakan caption yang sekreatif mungkin.
Baca Juga: Kepribadian Berdasarkan Bentuk Jempol, Lurus atau Melengkung?
3. Sosial dan interaktif
Para pengguna Instagram merupakan seseorang dengan kepribadian sosial dan interaktif.
Dimana mereka menikmati merespon berbagai unggahan teman seperti berkomentar, memberikan “Likes” dan bahkan DM.
4. Ambisius dan Inspiratif
Salah satu kecerdasan para pengguna Instagram adalah memanfaatkan platfrom ini untuk membangun personal branding untuk memperluas karier mereka.
Mereka tidak hanya aktif berbagi namun juga cukup ambisius dan sering kali membagikan beberapa konten yang cukup inspiratif.
Ada banyak konten yang bisa dibagikan mulai dari perjalanan karier, kesehatan, ataupun kehidupan sehari-hari yang cukup memotivasi.
5. Berbagi Kebahagiaan
Hal lain yang mencirikan pengguna Instagram adalah mereka kerap kali membagikan kebahagiaan.
Yang mana hal ini dilakukan untuk memposting foto-foto pada saat liburan.
Makan bersama keluarga maupun membuat acara penting hanya untuk sekedar membagikan kebahagiaan.
Yang mana mereka ingin menunjukan sekaligus membuat orang lain merasakan kebahagiaan yang dialami olehnya.
Baca Juga: Link Tes Ujian Seberapa Jahat Kamu Google Form 2024, Berapa Skormu?