45 Contoh Soal KSM IPA MTS 2024 dan Kunci Jawaban untuk Latihan

26 Juni 2024 11:00 WIB
Ilustrasi soal KSM IPA MTs 2024.
Ilustrasi soal KSM IPA MTs 2024. ( Pexels)

Baca Juga: 4 Link Download Soal KSM IPA MI 2024 PDF dan Jadwal Pelaksanaan

15. Segala yang diciptakan oleh Allah SWT adalah bentuk yang paling sempurna (As Sajdah: 7). Hiu yang diadaptasi menjadi suatu teknologi bernama pesawat terbang. Teknologi lain yang mengadaptasi makhluk hidup antara lain bentuk streamline kapal selam, peluru, torpedo. Cabang ilmu yang mempelajari tentang hal ini adalah …

A. Biometrik
B. Color
C. Biomimetik

Jawaban: C

16. Tidak ada satu hal pun yang luput dari kuasa Allah SWT. Pun demikian dengan sehelai daun yang gugur. Pengguguran daun disebabkan peran serta hormon pertumbuhan. Yang paling beraktivitas adalah …

A. Abscisic Acid
B. Hormon
C. Mineral

Jawaban : A

17. Kita harus selalu menjaga kebersihan, sebab penyebab penyakit dapat berasal dari manapun, termasuk organisme lain yang tidak sejenis dengan kita. Virus flu burung dan flu babi misalnya, dapat menyebabkan penyakit pada manusia.

Analisis paling tepat tentang satu jenis virus yang menginfeksi spesies organisme berbeda adalah …

A. Vitamin
B. Protein kapsid yang susunannya berbeda
C. Mineral

Jawaban: B

18. Allah SWT dalam QS. Al An’am ayat 145 menyebutkan keharaman khinzir untuk dikonsumsi. Ayat-ayat lain yang menerangkan keharaman dagingnya adalah Al-Baqarah : 173, Al-Maidah : 3, dan Al-An’am : 115.

Biosistematika yang mencakup kajian deskripsi, Identifikasi, dan Klasifikasi menggolongkan khinzir ke dalam Familia…

A. Suicidae
B. Susidae
C. Suidae

Jawaban: C

19. Batu longsoran karena ada gempa yang massanya 1.000 kg, menggelinding ke bawah dan kecepatannya saat mencapai lintasan datar adalah 36 km/jam. Kemudian batu tersebut menumbuk dinding rumah tembok dan berhenti dalam waktu 0,2 detik. Besarnya impuls yang dirasakan oleh dinding akibat tumbukan adalah…

A. 100 N.s
B. 1.000 N.s
C. 10.000 N.s

Jawaban: C

20. Ozon merupakan gas yang terdiri dari tiga atom oksigen. Gas ini berkumpul dan membentuk satu lapisan di atmosfer dan dapat dinyatakan sebagai manifestasi ayat berikut:

“Dan Kami menjadikan langit itu sebagai atap yang terpelihara." QS. Al Anbiya: 32

Pernyataan berikut yang tepat mengenai lapisan ozon berdasarkan ayat tersebut adalah...

A. Lapisan ozon di troposfer menyaring radiasi sinar UV A dan B yang berbahaya bagi kehidupan di bumi
B. Lapisan ozon di stratosfer menyaring radiasi sinar UV A dan B yang berbahaya bagi kehidupan di bumi
C. Lapisan ozon di troposfer menyaring radiasi sinar UV B dan C yang berbahaya bagi kehidupan di bumi
D. Lapisan ozon di stratosfer menyaring radiasi sinar UV B dan C yang berbahaya bagi kehidupan di bumi

Jawaban: B

21. Pada Q.S, 15:21 Allah SWT berfirman yang artinya “Dan tidak ada sesuatupun melainkan pada sisi Kami-lah khazanahnya; dan Kami tidak menurunkannya melainkan dengan ukuran yang tertentu”. Dalam konsep pengukuran, dikenal istilah besaran dan satuan. Berikut ini beberapa besaran dalam konteks gerak harmonis sederhana:

1. Massa beban
2. Percepatan gravitasi
3. Luas penampang pegas
4. Amplitudo osilasi

Besaran yang menentukan periode osilasi beban yang digantungkan pada salah satu ujung pegas vertikal adalah ....

A. 1, 2, dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4

Jawaban: C

22. Hewan tak bertulang belakang yang bangkainya halal dimakan memiliki ciri-ciri...

A. Sistem peredaran darah terbuka, pernasafan menggunakan spirakel, tubuh beruas-ruas, sayap berjala, jumlah kaki tiga pasang, hemimetabola
B. Sistem peredaran darah terbuka, pernasafan menggunakan spirakel, kaki beruas-ruas, sayap bersisik, jumlah kaki tiga pasang, holometabola
C. Sistem peredaran darah terbuka, pernasafan menggunakan spirakel, tubuh beruas-ruas, sayap lurus, jumlah kaki tiga pasang, hemimetabola

Jawaban: C

23. Tidak ada satu hal pun yang luput dari kuasa Allah SWT. Pun demikian dengan sehelai daun yang gugur. Pengguguran daun disebabkan peran serta hormon pertumbuhan. Yang paling beraktivitas adalah...

A. Benzyl Amino Purin
B. Indole Acetic Acid
C. Abscisic Acid
D. Gibberellic Acid / GA3

Jawaban: C

24. Pesawat terbang dengan massa maksimum 233 ton mengangkut jama’ah haji dari tanah suci menuju Bandara Juanda Surabaya. Pada saat di Bandara Juanda, pesawat menempuh jarak 1120 m di sepanjang landasan sejak mendarat sampai berhenti dalam waktu 32 detik. Jika perlambatan pesawat konstan, maka:

1. Kelajuan pesawat saat mendarat 70 m/s
2. Kecepatan rata-rata pesawat selama di landasan 35 m/s
3. Percepatan pesawat 2,18 m/s^2
4. Energi kinetik pesawat saat mendarat hingga berhenti 570 kJ

Pernyataan yang benar adalah ....

A. 1, 2, dan 3
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4

Jawaban: A

25. Buah dan biji meruoakan perkembangan dari bunga. Alasan buah nangka memiliki banyak biji walaupun buah tersebut hanya berasal dari 1 bunga adalah...

A. Ovarium bunga memiliki banyak ovul
B. Memiliki banyak ovarium dengan satu ovul tiap ovarium
C. Banyak polen yang membuahi ovum
D. Pembuahan ganda terjadi apda banyak ovum

Jawaban: B

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm