Penulis : Shahnaz Aulia Amin
Sonora.ID - Saat memasak atau mendapati masakan yang masih sisa, seseorang seringkali ingin memanaskan kembali masakan tersebut dengan alasan sayang jika dibuang atau ingin menghindari pemborosan.
Namun ternyata tidak semua masakan bisa dipanaskan kembali, ada beberapa masakan yang jika dipanaskan kembali akan menyebabkan masalah pada tubuh.
Menurut data yang dihimpun dari Swinburne University of Technology makanan yang dipanaskan kembali akan menyebabkan efek keracunan karena bakteri.
Bakteri ini dapat menghasilkan racun yang tahan panas sehingga dapat menyebabkan muntah dan diare karena tertelan.
Selain itu masakan yang dipanaskan dapat mengurangi kandungan baik yang ada di dalamnya.
Berikut merupakan beberapa masakan yang tidak boleh dipanaskan:
Baca Juga: 11 Manfaat Donor Darah Bagi Kesehatan, Kurangi Risiko Jantung-Kanker!
1. Jamur
Memanaskan kembali jamur ternyata bisa menyebabkan sakit perut.