ΔTb = kenaikan titik didih larutan
Tb° = titik didih pelarut murni (air)
Tb = titik didih larutan
Contoh Soal Kenaikan Titik Didih Materi Kimia Kelas 10
Soal 1
Dalam 250 gram air terlarut 18 gram suatu zat X. Titik didih larutan ini adalah 100,208°C. Tentukan massa molekul relatif zat terlarut tersebut jika Kb air = 0,52°C/m.
Diketahui
Massa zat X = 18 gram
Tb larutan = 100,208°C
Massa air = 250 gram
Kb air = 0,52°C/m
Ditanya: Mr zat X
Baca Juga: 40 Contoh Soal ANBK SMK Literasi dan Numerasi dengan Kunci Jawaban
Jawab
Langkah 1 menentukan kenaikan titik didih larutan