30 Contoh Soal UTS PKN Kelas 5 Semester 1 Kurikulum Merdeka

20 September 2024 16:00 WIB
35 Contoh Soal UTS PKN Kelas 5 Semester 1 Kurikulum Merdeka
35 Contoh Soal UTS PKN Kelas 5 Semester 1 Kurikulum Merdeka ( unsplash.com)

Sonora.ID - Berikut ini contoh soal Ulangan tengah semester (UTS) PKN kelas 5 SD semester 1 kurikulum merdeka.

Contoh soal PKN berikut ini terdiri dari 30 soal pilihan ganda yang juga dilengkapi dengan kunci jawabannya.

Dengan begitu dapat digunakan untuk siswa sebagai panduan belajar.

Daripada pensaran, berikut ini 30 contoh soal UTS PKN kelas 5 semester 1 kurikulum merdeka, simak:

1. Warga desa Donohudan bergotong-royong mendirikan gapura desa. Semua warga bersatu dan bekerja sama dengan penuh kerukunan. Peristiwa ini menunjukkan ….

a. nilai kemanusiaan

b. nilai keadilan

c. nilai kesatuan

d. nilai spiritual

Kunci Jawaban: C

2. Di bawah ini yang tidak mencerminkan sikap cinta terhadap Tanah Air, kecuali ….

a. menghina tradisi suku lain

b. merendahkan budaya sendiri

c. mengolok-olok pakaian adat daerah lain

d. belajar tarian adat dengan teman

Kunci Jawaban: D

3. Sila ke-4 dalam Pancasila yang menjadi dasar negara Indonesia digambarkan dengan gambar ….

a. padi dan kapas

b. rantai emas

c. bintang

d. kepala banteng

Kunci Jawaban: D

4. Manusia adalah makhluk sosial yang membuatnya harus bekerja sama dengan orang lain untuk bertahan hidup. Manfaat yang diperoleh dari kerja sama adalah ….

a. menimbulkan persatuan

b. merugikan orang lain

c. memperkuat persatuan

d. memecah persatuan

Kunci Jawaban: C

5. Salah satu cara yang dapat digunakan untuk menunjukkan sikap cinta tanah air adalah ….

a. malas-malasan dalam belajar

b. tidak menghargai bahasa daerah

c. berbuat seenak sendiri dalam menggunakan sumber daya alam

d. mencintai produk dalam negeri

Kunci Jawaban: D

Baca Juga: 40 Contoh Soal UTS Bahasa Inggris Kelas 4 Semester 1 Kurikulum Merdeka

6. Salah satu tindakan yang mencerminkan nilai sila ke-4 dari Pancasila adalah ….

a. menerima hasil musyawarah dengan tanggungjawab

b. tidak membeda-bedakan orang yang memiliki keyakinan yang berbeda

c. mengganggu orang lain yang sedang beribadah

d. gotong-royong membersihkan selokan

Kunci Jawaban: A

7. Di bawah ini adalah beberapa aturan yang harus diperhatikan dalam menjalankan musyawarah agar semua pihak merasakan keadilan, kecuali ….

a. jiwa besar dan lapang dada

b. kebebasan untuk memaksakan pendapat

c. kebebasan untuk mengemukakan pendapat

d. menghargai pendapat orang lain

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm