1. Sugihan Jawa (Kamis Wage Sungsang)
Sugihan Jawa adalah upacara penyucian bhuana agung (makrokosmos) yang bertujuan membersihkan lingkungan dan tempat suci sebagai persiapan menyambut hari besar.
2. Sugihan Bali (Jumat Kliwon Sungsang)
Sugihan Bali merupakan upacara penyucian diri (mikrokosmos) yang dilakukan dengan memohon tirta penglukatan.
Upacara ini bertujuan untuk membersihkan tubuh jasmani sebagai simbol harmonisasi diri dengan alam.
3. Panyekeban (Minggu Pahing Dungulan)
Pada hari ini, umat Hindu diingatkan untuk mengendalikan indra dari pengaruh negatif.
Dikisahkan bahwa Sangkala Tiga Wisesa turun ke dunia untuk menggoda manusia, sehingga umat harus menahan diri dari godaan-godaan negatif.
Baca Juga: 25 Kata-Kata Ucapan Galungan dan Kuningan 2024, Singkat dan Bermakna
4. Penyajan (Senin Pon Dungulan)