3. Tumbuk bahan rebusan hingga hampir halus, kemudian tambahkan kacang polong, jagung, dan keju cheddar, lalu aduk hingga tercampur rata.
4. Bentuk adonan menjadi 12 potong nuget, kemudian celupkan nuget ke dalam tepung hingga semua bagian nuget tertutup merata. Setelah itu lanjut celupkan nuger ke dalam telur, lalu baluri dengan remah roti.
5. Letakkan nuget di atas nampan berlapis kertas, dan ulangi langkah serupa untuk semua nuget.
6. Semprotkan minyak zaitun ke nugget, lalu panggang nuget di dalam oven selama 10 menit. Kemudian balik posisi nuget dan masak kembali selama 10 menit atau sampai nuget berwarna coklat keemasan.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.