Sonora.ID - Dalam artikel ini kami sajikan paparan mengenai kunci jawaban bahasa Inggris kelas 9 halaman 87 dan 88 Kurikulum Merdeka Section 4.
Kunci jawaban di bawah ini diharapkan bisa menjadi bahan belajar untuk para siswa di rumah sehingga para siswa dapat memahami lebih dalam mengenai materi tersebut.
Para siswa pun dapat mencoba untuk menjawab pertanyaan-pertanyaannya terlebih dahulu lalu mencocokkan jawabannya dengan kunci jawaban berikut ini, dikutip dari berbagai sumber.
Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 87, 88 Kurikulum Merdeka
Worksheet 2.4
(b) Construct questions with the words provided below. Number one has been done for you.
(1) she/go/for a school trip/last month
Jawaban: Did she go for a school trip last month?
(2) where/the students/go/for a school trip
Jawaban: Where did the students go for a school trip?
(3) what/they/see/at the national park
Jawaban: What did they see at the national park?
(4) how/they/go/to the national park
Jawaban: How did they go to the national park?
(5) they/take notes/about the plants
Jawaban: Did they take notes about the plants?
(6) when/they/finish/the trip
Jawaban: When did they finish the trip?
Worksheet 2.5
(c) Construct negative sentences with the words provided below. Number one has been done for you.
(1) She/go/to the national park
Jawaban: She did not go to the national park.
(2) They/go/by car
Jawaban: They didn’t go by car.
(3) She/take note/about the lowers
Jawaban: She didn’t take note about the flowers.
(4) He/bring/ a clipboard
Jawaban: He didn’t bring a clipboard
(5) It/rain/at the national park
Jawaban: It didn’t rain at the national park
(6) He/write/ a report about the trip
Jawaban: He didn’t write a report about the excursion.
Demikianlah paparan mengenai kunci jawaban bahasa Inggris kelas 9 halaman 87 dan 88 Kurikulum Merdeka. Semoga bermanfaat.
Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 Halaman 93 Kurikulum Merdeka Section 3
Baca artikel dan berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.