Aktivasi melalui Pengecekan Status Akun
Anda juga bisa mengecek status Akun belajar.id berdasarkan peran Anda saat ini, apakah sebagai:
Anda dapat mengaktifkan Akun belajar.id jika statusnya tertera ‘Belum Aktif’. Untuk melakukannya:
Untuk menjaga keamanan Akun belajar.id Anda, disarankan untuk mengaktifkan verifikasi dua langkah (2-step verification). Dengan fitur ini, Anda menambah lapisan keamanan ekstra pada akun. Setelah aktivasi, Anda dapat login menggunakan:
Baca Juga: 20 Contoh Soal TWK SKD CPNS 2024, Paling Lengkap untuk Belajar
Berikut adalah langkah-langkah untuk mengaktifkan fitur verifikasi dua langkah:
Sebagai akun yang digunakan untuk mendukung aktivitas belajar mengajar, penting bagi Anda untuk memahami perbedaan antara akun dengan status aktif dan tidak aktif.
Hal ini akan membantu Anda mengantisipasi kendala yang mungkin terjadi di masa depan, serta meningkatkan kenyamanan dalam menggunakan Akun belajar.id.
Akun berstatus ‘Aktif’ ditandai jika Anda sudah bisa:
Info penting! Jika Anda sudah pernah login menggunakan akun belajar.id, itu berarti akun Anda sudah berhasil diaktivasi. Anda tidak perlu khawatir, karena akun Anda telah terdaftar sebagai akun yang aktif. Namun, informasi di laman belajar.id akan terus diperbarui secara berkala.
Akun berstatus ‘Tidak Aktif’ dapat disebabkan oleh beberapa faktor, antara lain:
Untuk mengaktifkan Akun belajar.id Anda, silakan ikuti panduan di artikel Panduan Aktivasi Akun belajar.id. Jika Anda mengalami kendala lain yang menyebabkan akun dinonaktifkan, hubungi helpdesk melalui tombol 'Butuh Bantuan'.