Sonora.ID - Berikut adalah paparan mengenai berbagai manfaat bawang bombai bagi kesehatan yang ternyata belum banyak orang yang tahu.
Bawang bombai dikenal tidak hanya sebagai bumbu masak yang meningkatkan cita rasa, tetapi juga memiliki berbagai manfaat kesehatan.
Bawang ini berukuran besar, biasanya berwarna kuning, meskipun ada juga yang berwarna merah. Namun, kedua varian ini memiliki kandungan yang serupa.
Sebagai bahan dapur, bawang bombai sering digunakan untuk memberikan aroma dan rasa manis-gurih pada masakan, serta sebagai pelengkap pada hidangan seperti burger dan sandwich.
Di berbagai negara, bawang bombai juga dianggap sebagai tanaman obat tradisional dengan banyak khasiat.
Lalu, apa saja manfaat kesehatan dari bawang bombai? Berikut ini ulasan lengkap yang dirangkum detikSumbagsel.
Dikutip dari jurnal UPN Veteran Jakarta, bawang bombai memiliki beragam manfaat kesehatan, seperti sifat antidiabetes, antibakteri, antikanker, anti alergi, serta membantu penyembuhan luka.
Menurut penelitian dari Universitas Airlangga, laman PHDI, dan detikFood, berikut adalah tujuh manfaat kesehatan dari bawang bombai.
Baca Juga: Pengertian dan Manfaat Berpikir Diakronik: Memahami Sejarah Lebih Mendalam
Menjaga Kesehatan Jantung