24. Apabila suatu cahaya merambat dari zat yang kurang rapat ke zat yang lebih rapat maka cahaya akan dibiaskan mendekati pada garis apa?
a. vertikal
b. horizontal
c. normal
d. lurus
Jawaban: C
25. Cahaya akan dibiaskan jika melewati dua medium yang kerapatannya ....
a.berbeda
b. sama
c. besar
d. seimbang besar
Jawaban: a
26. Bagian dari mata yang dapat menebal atau menipis saat mata dikenai cahaya adalah .....
a. Retina
b. Pupil
c. Lensa
d. Kornea
Jawaban: B
27. Pernyataan yang tidak benar mengenai bunyi adalah .....
a. Bunyi dihasilkan dari benda yang bergetar
b. Bunyi dapat merambat melalui benda padat
c. Bunyi dapat merambat di ruang hampa
d. Bunyi akan didengar oleh telinga
Jawaban: C
28. Produsen dalam rantai makanan diperankan oleh .....
a. Rumput
b. Jamur
c. Tanah
d. Batu
Jawaban: A
29. Di antara sebab dari ketidakseimbangan ekosistem adalah....
a. Bencana alam
b. Peristiwa makan
c. Peristiwa dimakan
d. Peristiwa makan dan dimakan
Jawaban: A
30. Benda yang tidak dapat ditarik magnet yaitu....
a. Jarum
b. Peniti
c. Alumunium
d. Kertas
Jawaban: D
31. Jika kutub yang tak senama pada magnet tidak didekatkan, maka kedua magnet akan....
a. Tarik menarik
b. Tolak menolak
c. Bersinggungan
d. Memotong
Jawaban: A
32. Pada energi listrik yang digunakan manusia, ada muatan yang bergerak dinamakan....
a. Atom
b. Proton
c. Elektron
d. Neutron
Jawaban: C
33. Dampak dari perubahan iklim yang merugikan petani adalah....
a. Banyaknya salju yang mencair
b. Suhu menjadi meningkat
c. Tidak jelasnya musim penghujan dan kemarau
d. Permukaan bumi berubah
Jawaban: C
34. Jika daerah resapan air berkurang maka yang akan terjadi adalah....
a. Tanah longsor
b. Gempa bumi
c. Gempa vulkanik
d. Banjir
Jawaban: D
35. Proses yang terjadi tepat sebelum presipitasi adalah....
a. Kondensasi
b. Evaporasi
c. Sublimasi
d. Troposfer
Jawaban: A
36. Hujan terjadi karena adanya...
a. Pergerakan lempeng bumi
b. Penguapan air dari bumi ke atmosfir
c. Lingkungan yang asri
d. Banyaknya air di bumi
Jawaban: B
37. Kekuatan magnet yang paling besar terdapat di bagian...
a. Depan
b. Ujung
c. Samping
d. Tengah
Jawaban: B
38. Energi listrik merupakan energi yang berasal dari pegerakan benda yang sangat kecil yang disebut...
a. Sumber listrik
b. Daya listrik
c. Elektron
d. Elektronik
Jawaban: C
39. Salah satu fungsi sistem pencernaan yaitu, kecuali ....
a. melancarkan peredaran darah
b. memasok nutrisi dan energi bagi tubuh
c. menghancurkan makanan yang masuk ke dalam tubuh
d. membuang sisa-sisa makanan yang sudah tidak diperlukan tubuh
Jawaban: A
40. Peta alam digambar dalam media....
a. Bola
b. Plastik
c. Bidang datar
d. Bidang lengkung
Jawaban: C
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News
Baca Juga: 40 Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 1, dan Jawabannya