40 Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 7 Semester 1 Kurikulum Merdeka

25 November 2024 15:15 WIB
Ilustrasi contoh soal UAS Bahasa Indonesia kelas 7 semester 1 kurikulum Merdeka
Ilustrasi contoh soal UAS Bahasa Indonesia kelas 7 semester 1 kurikulum Merdeka ( unsplash.com)

23. "Kau mau jadi sok jagoan, ya? Jauhi Mao atau kami semua akan menjauhimu!"
Kalimat tersebut mengandung ungkapan..
A. Sindiran
B. Sinisme
C. Sarkasme
D. Ironi
E. Anekdot

Jawaban: C

24. Tokoh lawan atau tokoh dalam cerita fiksi yang menentang tokoh utama disebut...
A. Antagonis
B. Protagonis
C. Lawan
D. Tokoh pendukung
E. Tokoh cadangan

Jawaban: A

25. Teman Emas bertanya, "Emas, kau mau ikut memetik bunga di ladang nanti?"
Kalimat di atas merupakan contoh dari kalimat...
A. Aktif
B. Langsung
C. Tidak langsung
D. Transitif
E. Intransitif

Jawaban: B

Baca Juga: 30 Cotoh Soal UAS PJOK Kelas 3 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban

Dialog untuk soal nomor 26

Sinta : “Andi, taukah kamu apakah biota laut itu?”
Andi : “Biata laut adalah semua makhluk hidup yang ada di laut.”
Sinta : “Apa saja macamnya, Andi?”
Andi : “ ... ”
Sinta : “Oh. Terima kasih Andi atas penjelasannya.”
Andi : “Sama-sama Sinta”

Kalimat yang tepat untuk melengkapi dialog di atas adalah ...
a. “Misalnya terumbu karang, plangton, pasir, dan rumput laut”
b. “Misalnya terumbu karang, plangton, ikan, dan rumput laut”
c. “Misalnya terumbu karang, ikan, pasir dan rumput laut”
d. “Misalnya terumbu karang, ikan, batu, dan rumput laut”

Jawaban: B

27. Dalam praktek nya kemacetan kredit sering terjadi karena dalam faktor externel dan merupakan resiko suatu bank.
Penulisan kata baku yang tepat adalah ...
a. Praktik, eksternal, resiko
b. Peraktik, eksternel, risiko
c. Praktik, eksternal, risiko
d. Peraktik, eksternal, resiko

Jawaban: C

28. Setiap orang harus memperhatikan dan menjaga kebersihan, baik kebersihan lingkungan maupun kebersihan diri sendiri.
Menjaga kebersihan diri ternyata tidaklah sulit. Kita bisa melakukannya dengan kegiatan sederhana, di antaranya mencuci tangan.
Simpulan yang sesuai untuk teks tersebut adalah.…
a. Mencuci tangan merupakan salah satu upaya menjaga kesehatan pribadi
b. Mencuci tangan sangat mudah dilakukan
c. Kebersihan pribadi harus dilakukan setiap orang
d. Kesehatan pribadi dimulai dari hal-hal yang sederhana

Jawaban: A

29. Kunang-kunang adalah jenis serangga yang dapat mengeluarkan cahaya yang jelas terlihat saat malam hari.
Cahaya ini dihasilkan oleh “sinar dingin” yang tidak mengandung ultra violet maupun sinar inframerah.
Terdapat lebih dari 2000 species kunang-kunang yang tersebar di daerah tropis di seluruh dunia.
Kalimat utama paragraf diatas adalah ….
a. Terdapat lebih dari 2000 species kunang-kunang.
b. Cahaya ini dihasilkan oleh “sinar dingin”.
c. Kunang-kunang jenis serangga yang dapat mengeluarkan cahaya yang jelas saat malam hari.
d. Kunang-kunang tersebut di daerah tropis.

Jawaban: C

30. Manakah dari pernyataan berikut ini yang merupakan bagian deskripsi manfaat?
a. Biota laut adalah seluruh makhluk hidup yang berkembang biak di laut
b. Biota laut sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia, seperti ikan dan rumput laut. Ikan dan rumput laut bermanfaat bagi kesehatan karena mengandung banyak gizi.
c. Diperkirakan luas terumbu karang yang terdapat diperairan Indonesia adalah lebih dari 60.000km2. Luasnya tersebar dari perairan kawasan barat Indonesia sampai kawasan timur Indonesia
d. Di pulau pari, kabupaten kepulauan seribu, dibudidayakan rumput laut dan penanaman bakau.

Jawaban: B

21. Penulisan kata depan yang tidak tepat ditunjukkan oleh kalimat...
A. Di mana Toko Kopi Djawa?
B. Dia ikut berlibur ke Yogyakarta
C. Ia berasal dari Kota Musik
D. Ayah bekerja di Jakarta
E. Kakak selalu di jemput pacarnya untuk berangkat bekerja

Jawaban: E

22. Berikut adalah hal yang terikat dalam puisi rakyat, kecuali...
A. Suku kata
B. Rima
C. Jumlah baris
D. Jumlah bait
E. Tema

Jawaban: E

23. Berikut adalah ciri-ciri pantun, kecuali...
A. Satu bait terdiri atas empat baris
B. Setiap baris terdiri atas 8-12 suku kata
C. Baris pertama dan kedua merupakan sampiran, baris ketiga dan keempat merupakan isi.
D. Rima akhirnya berpola a-b-a-b
E. Tema berkaitan dengan sosial dan moral

Jawaban: E

24. Larik pertama dan kedua membentuk kalimat majemuk, umumnya merupakan hubungan sebab-akibat adalah ciri-ciri dari sebuah...
A. Pantun
B. Puisi
C. Gurindam
D. Mantra
E. Hikayat

Jawaban: C

25. Berikut adalah ciri-ciri dari mantra, kecuali...
A. Terdiri dari beberapa rangkaian kata yang memiliki irama
B. Isinya berhubungan dengan kekuatan gaib, dibuat dan diucapkan untuk tujuan tertentu
C. Mengandung rayuan dan perintah
D. Merupakan satu bagian yang utuh dan tidak bisa dipahami melalui setiap bagiannya
E. Tidak mementingkan keindahan permainan bunyi

Jawaban: E

26. Manakah di bawah ini yang bukan termasuk struktur teks deskripsi?
a. Deskripsi bagian
b. Definisi umum
c. Deskripsi umum
d. Deskripsi manfaat

Jawaban: B

27. Dari pernyataan berikut ini yang termasuk ciri-ciri teks deskripsi yaitu …
a. Mengandung contoh, fakta, gambar peta dan angka
b. Penggambaran tersebut dilakukan sejelas-jelasnya dengan melibatkan kesan indra
c. Bersifat menceritakan.
d. Mengandung bukti dan kebenaran

Jawaban: B

28. Lingkungan hidup yang terpelihara dapat menyelamatkan ‘habitat’ manusia karena keseimbangannya terjaga.
Makna kata yang dicetak miring adalah …
a. Keanekarangan yang terdapat dalam satu lingkungan
b. Tempat hidup organisme
c. Tempat hidup yang khas suatu organisme
d. Keanekarangan hayati yang terdapat dalam satu area

Jawaban: C

Teks untuk soal nomor 29-33

Taman Nasional adalah kawasan pelestarian alam yang mempunyai ekosistem asli dan dikelola dengan bersistem untuk keperluan berbagai penelitian, perkembangan ilmu pengetahuan, pendidikan, dan pariwisata.
Taman nasional didirikan untuk melestarikan lingkungan alam dan mengembangkan pengetahuan.
Kawasan Taman Nasional memiliki sumber daya alam hayati dan ekosistem yang khas, unik, utuh dan alami serta memepunyai luas wilayah yang cukup untuk kelangsungan proses ekologis secara alami dengan pembagian

29. Teks tersebut termasuk dalam teks ...
a. Eksplanasi
b. Deskripsi
c. Observasi
d. Cerita pendek

Jawaban: C

30. Tentukan struktur teks observasi pada teks tersebut...
a. Definisi umum, deskripsi bagian, deskripsi manfaat
b. Orientasi, komplikasi, resolusi
c. Deskripsi umum, deskripsi bagian
d. Deskripsi umum, deskripsi bagian, deskripsi manfaat

Jawaban: A

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm