24. Isi cerita yang diungkapkan oleh kutipan tersebut adalah...
A. di balairung raja berjanji akan mengambil menantu bagi siapa pun yang dapat menyembuhkan penyakitnya
B. siapa pun yang mengobati raja di balairung akan diambil menantu di hadapan menteri dan hulubalang
C. raja yang bersemayam karena sakit, membuat janji kepada menantunya
D. para menteri dan hulubalang menghadap raja di balairung sambil mengobati raja
E. rasa sakit raja ketika bersemayam di balairung terobati karena raja akan mengambil menantu
Jawaban: A
25. Struktur isi yang harus ada dalam teks anekdot adalah...
A. orientasi, judul, dan koda
B. orientasi, krisis, dan koda
C. orientasi. reaksi, dan koda
D. orientasi, krisis, dan reaksi
E. orientasi, abstraksi, dan koda
Jawaban: D
26. Ketika memperingati Hari Kesehatan dan Gizi di sekolah, pidato mengenai “Manfaat Mutu Makanan yang Bergizi” disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan.
Kalimat pembuka pidato yang tepat berdasarkan ilustrasi di atas adalah ....
A. Para siswa yang saya cintai, yang tepat menjaga makanan agar kita selalu sehat.
B. Para siswa yang berbahagia, dalam rangka memperingati mutu makanan yang bergizi, kita perlu mengadakan serasehan.
C. Anak-anak sekolah, marilah kita menjaga makanan. Kita sebaiknya makan makanan yang bergizi agar selalu sehat dan pintar.
F. Agar tubuh kita menjadi sehat, maka akan saya sampaikan pidato mengenai manfaat mutu makanan bergizi pada hari ini.
E. Para hadirin sekalian, di hari yang berbahagia ini, perkenalkanlah saya menjelaskan kepada hadirin mengenai mutu makanan yang bergizi
Jawaban: E
27. (1) Menentukan pokok-pokok yang akan ditanyakan.
(2) Melaksanakan wawancara dengan narasumber.
(3) Membuat daftar wawancara.
(4) Membuat laporan wawancara.
(5) Menuliskan hasil wawancara.
Urutan yang tepat dalam melaksanakan wawancara adalah ....
A. (1), (2), (3), (4), dan (5)
B. (1), (3), (2), (5), dan (4)
C. (1), (3), (4), (2), dan (5)
D. (1), (5), (4), (3), dan (2)
E. (3), (1), (2), (4), dan (5)
Jawaban: B
28. Perhatikan tahapan alur berikut!
(1) Penyelesaian
(2) antiklimaks
(3) klimaks
(4) pengenalan
(5) konflik
Urutan tahap alur dalam cerpen yang tepat adalah ....
a. (1), (2), (3), (4), dan (5)
b. (2), (3), (4), (5), dan (1)
c. (3), (4), (2), (5), dan (1)
d. (4), (5), (3), (2), dan (1)
e. (5), (3), (2), (4), dan (1)
Jawaban: D
29. Kalimat yang terletak di awal paragraf adalah kalimat ....
A. Induktif
B. Deduktif
C. Aktif
D. Pasif
E. Dinamis
Jawaban: B
30.Tulisan, ulasan/ timbangan mengenai nilai sebuah buku atau hasil karya disebut dengan ....
A. Gagasan utama
B. Topik
C. Berita
D. Resensi
E. Ringkasan
Jawaban: D
31. Susunan proses wawancara adalah ....
A. Pembukuan, pendahuluan, penutup, tahap inti
B. Penutup, pembuka, pendahuluan, tahap inti
C. Pendahuluan, pembuka, tahap inti dan penutup
D. Tahap inti, penutup, pembuka, pendahuluan
E. Penutup, pembuka, inti, dan pendahuluan
Jawaban: C
32. Di bawah ini merupakan rangkaian struktur teks anekdot yang benar adalah ....
A. Abstrak, orientasi, reaksi, krisis, koda
B. Abstrak, krisis, reaksi, koda, orientasi
C. Abstraksi, orientasi, krisis, reaksi, koda
D. Abstraksi, reaksi, krisis, orientasi,
E. Abstrak, krisis, orientasi, reaksi, koda,
Jawaban: C
33. Yang bukan termasuk ciri kaidah kebahasaan teks anekdot adalah ...
A. Teks berbentuk narasi
B. Mengandung nilai moral
C. Tokohnya bersifat faktual
D. Menggunakan bahasa ilmiah
E. Memakai kata keterangan (adverb) bentuk lampau
Jawaban: A
34. Perhatikan kalimat-kalimat berikut!
(1) Makin bernas bulir padi, makin merunduk tangkainya.
(2) Makin ia berwawasan, makin ia merendahkan hati seperti merunduknya setangkai padi yang berbulir bernas.
(3) Seseorang yang memiliki ilmu pengetahuan dan pendidikan tinggi akan seperti padi.
(4) Begitu pula manusia yang berilmu dan berpendidikan tinggi.
(5) Setangkai padi yang mulai berisi akan merunduk.
Susunan kalimat-kalimat di atas yang tepat sehingga membentuk sebuah paragraf argumentatif adalah....
A. (1)-(3)-(5)-(2)-(4)
B. (2)-(4)-(3)-(5)-(1)
C. (3)-(5)-(1)-(4)-(2)
D. (4)-(2)-(1)-(5)-(3)
E. (5)-(1)-(2)-(4)-(3)
Jawaban: C
35. Tujuan seorang penulis menggunakan tabel dalam tulisannya adalah untuk ....
A. menerangkan bahwa kejadian benar-benar ada
B. membuktikan bahwa peristiwa benar-benar terjadi
C. meyakini pendapatnya secara lebih jelas dan terperinci
D. menggambarkan suatu keadaan sebagaimana yang benar-benar terjadi
E. memengaruhi pembaca agar menyetujui pendapat yang dikemukakannya
Jawaban: D
36. Berikut kalimat yang merupakan sebuah opini adalah ....
A. Pemilik rumah produksi lebih suka memakai tenaga lulusan SLTA.
B. Soal kreativitas hanya dipermasalahkan oleh sekelompok individu.
C. Pemirsa pada umumnya menerima apa pun yang disajikan oleh stasiun televisi.
D. Dalam kultur dan semangat gotong royong, sinema televisi Indonesia terus tumbuh.
E. Jika kecenderungan ini berlangsung terus, sinetron nasional sulit memperoleh apresiasi dari masyarakat.
Jawaban: E
37. Seruling di pasir ipis merdu
Antara gundukan pohon pina
Tembaga menggema di dua kaki
Citraan pendengaran pada penggalan puisi di atas terdapat pada kalimat ....
A. pertama
B. kedua
C. ketiga
D. pertama dan kedua
E. kedua dan ketiga
Jawaban: C
38. Berikut merupakan kriteria puisi yang baik, kecuali ....
A. memakai ragam bahasa sastra
B. menggunakan kata-kata konotatif
C. penggunaan gaya bahasa parelelisme
D. banyak menggunakan perulangan bunyi
E. menggunakan jumlah kata yang berbeda dalam baris-barisnya
Jawaban: E
Alunan nada yang membentuk harmonisasi lagu menggema di halaman kampus Universitas Padjadjaran Jalan. Dipati Ukur Bandung, Senin (27/8). Lebih dari sepuluh ribu pasang tangan memainkan alat musik tradisional angklung dan memanjakan ribuan pasang telinga yang mendengarnya. Ribuan mahasiswa baru dan "civitas academica" Unpad memainkan alat musik tradisional angklung. Mereka begitu kompak. Permainan mereka begitu memukau para penonton. Acara yang merupakan rangkaian acara Dies Natalis ke-50 Unpad itu membuat Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik itu ikut terpukau.
39. Paragraf tersebut merupakan contoh laporan hasil observasi karena
A. tidak berdasarkan Imajinasi atau khayalan penulisnya.
B. menggambarkan suatu kejadian yang sangat berkesan.
C. mengungkapkan pendapat penulisnya untuk suatu benda.
D. menceritakan suatu kegiatan yang terjadi di lingkungannya.
E. mengemukakan fakta-fakta yang diperoleh melalui pengamatan
Jawaban: E
40. Fakta-fakta yang diungkapkan dalam paragraf tersebut diperoleh melalui...
A. survei
B. pencatatan
C. wawancara
D. observasi lapangan
E. penyebaran angket
Jawaban: D
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News
Baca Juga: 40 Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 4 Semester 2, dan Jawabannya