50 Contoh Soal UAS PJOK Kelas 9 Semester 1 Kurikulum Merdeka

6 Desember 2024 13:20 WIB
Ilustrasi contoh soal UAS PJOK kelas 9 semester 1 kurikulum Merdeka
Ilustrasi contoh soal UAS PJOK kelas 9 semester 1 kurikulum Merdeka ( unsplash.com)

11. Bentuk gerakan tangan saat memantul-mantulkan bola basket adalah ....
A. Mendorong bola kebelakang bawah C. Memukul bola kedepan bawah
B. Memutar bola kedepan bawah D. Mendorong bola kedepan bawah

Jawaban : d

12. Prinsip senam irama adalah ...
A. Gerakan seirama dengan teman kelompoknya
B. Perpaduan antara gerak dan irama sehingga menghasilkan gerakan yang indah
C. Irama musik sebagai satu-satunya pengiring gerakan
D. Tepukan tangan yang berirama tidak bisa dijadikan sebagai pengiring gerakan

Jawaban : b

13. Yang termasuk perlengkapan pribadi saat penjelajahan adalah ............
A. Tenda, kompor, dan lentera C. Simpul, hang tenda dan kompas
B. Golok, pisau, dan cangkul D. Sepatu, kaos kaki, dan ransel

Jawaban : d

14. Cara sederhana memadamkan api kompor yang meledak adalah dengan ............
A. Disiram dengan air C. Ditimbun dengan batu
B. Ditutup dengan karung yang dibasahi D. Dilempar jauh dari rumah

Jawaban : b

15. Salah satu upaya untuk mencegah bahaya kebakaran dirumah atau pada bangunan adalah ....
A. Merancang konstruksi bangunan yang tahan api
B. Merancang bangunan yang tidak menggunakan listrik
C. Merancang bangunan yang dikelilingi air
D. Bangunan dijauhkan dari sumber api

Jawaban : a

16. Permainan basket dan sepak bola dibatasi oleh waktu atau durasi. Sementara, permainan bulutangkis dan bola voli dibatasi oleh poin. Jika satu tim dalam permainan soft ball melakukan pukulan satu kali dan bertahan satu kali, maka disebut satu ....

a. Strike
b. Menyerang, bertahan
c. Inning
d. Defend, offensive
Jawaban : C

17. Atletik adalah olahraga tertua yang pernah dipertandingkan. Atletik juga disebut dengan basic sport karena mempertandingkan gerak-gerak dasar manusia, di antaranya....
a. Tolak peluru, lempar cakram, memanah
b. Lontar martil, lempar lembing, merangkak
c. Lempar, jalan, lari lompat
d. Lompat tinggi, berenang, lompat jauh
Jawaban : C

18. Berdasarkan jarak yang diperlombakan nomor lari dibagi menjadi tiga yaitu ....
a. Dekat, tanggung, jauh
b. Pendek, menengah, jauh
c. Lari santai, lari menengah, lari jauh
d. Jogging, running, speed
Jawaban : B

19. Teknik start dalam perlombaan lari jarak pendek adalah menggunakan start jongkok, sedangkan untuk lari jarak jauh menggunakan start ....

a. Berdiri
b. Guling
c. Melayang
d. Lompat
Jawaban A

20. Pada lomba lari jarak menengah, jarak yang dikompetisikan yaitu ....
a. 1500 m
b. 10000 m
c. 400 m
d. 100 m
Jawaban : A

Baca Juga: 40 Contoh Soal UAS Geografi Kelas 10 Semester 1, beserta Jawabannya

21. Setiap cabang olahraga memiliki induk organisasi masing – masing, adapun induk organisasi cabang olahraga bulu tangkis adalah ....
a. PERBASI
b. PBVSI
c. PSSI
d. PBSI
Jawaban : D

22. Pemain penyerang berada lebih belakang posisinya dari pemain bertahan lawan saat bola akan dioper, adalah perngertian dari ... Wasit akan menghentikan permainan, kemudian memulai lagi dengan cara ....
a. Out side, memulai lagi dengan free kick di tempat kejadian untuk tim bertahan
b. In side, memulai lagi dengan free kick di tempat kejadian untuk tim bertahan

c. On side, memulai lagi dengan free kick di tempat kejadian untuk tim bertahan
d. Of side, memulai kembali dengan free kick di tempat kejadian untuk tim bertahan
Jawaban : D

23. Tugas seorang wasit 1 dalam sebuah pertandingan bola voli diantaranya yaitu memimpin pertandingan, menghentikan dan memulai kembali permainan. Adapun salah satu tugas seorang wasit 2 adalah....
a. Memberi sinyal ke wasit 1 jika terjadi salah posisi pemain
b. Memberi sinyal ke wasit 1 jika terjadi bola keluar
c. Memberi sinyal ke wasit 1 jika terjadi bola masuk
d. Memberi sinyal ke wasit 1 jika terjadi keributan
Jawaban : A

24. Perhatikan berbagai teknik olahraga permainan di bawah ini:
1. Service
2. Smash
3. Smash
4. Controlling
5. Dribling
6. Shoting
7. Passing
8. Blocking
9. Lob
Yang merupakan teknik dasar permainan bola voli adalah....
a. 1, 2, 4
b. 3, 7, 8
c. 2, 5, 6
d. 1, 6, 7
Jawaban : D

25. Permainan bola basket pertama kali diciptakan oleh Dr. James Naismith pada tahun 1891. Sedangkan permainan bola voli pertama kali diciptakan oleh William George Morgan pada tahun 1985. Kedua olahraga ini diciptakan dalam satu sekolah yaitu YMCA (Young Men’s Christian Association). Sebelum dinamakan bola voli, apakah nama olahraga ini ....
a. Soft ball
b. Base ball
c. Mintonette
d. Badminton
Jawaban : C

26. Urutan gerakan lompat jauh yang benar adalah ............
A. Awalan, sikap badan diudara, tolakan, dan mendarat
B. Tolakan, awalan, sikap badan diudara, dan mendarat
C. Menolak, lari awalan, sikap badan diudara, dan mendarat
D. Awalan, tolakan, sikap badan diudara, dan mendarat

Jawaban : d

27. Seorang pelompat dinyatakan didiskualifikasi apabila ............
A. Menolak dengan satu kaki C. Menolak melewati papan tolakan
B. Mendarat dengan satu kaki D. Mendarat dengan dua kaki

Jawaban : c

28. Berikut ini adalah bagian badan yang dapat dijadikan sasaran dalam pertandingan pencak silat, kecuali ....
A. Dada B. Perut C. Punggung D. Mata

Jawaban : b

29. Salah satu kode etik seorang pesilat adalah ....
A. Berbuat baik kepada sesama manusia C. Pembelaan menggunakan tangan kosong
B. Taat kepada perintah Tuhan D. Tidak boleh menyerang terlebih dahulu

Jawaban : d

30. Kemampuan tubuh untuk melakukan tugas dan pekerjaan sehari-hari tanpa mengalami kelelahan yang berarti
disebut ...........
A. Kesehatan tubuh C. Kebugaran jasmani
B. Kekuatan tubuh D. Kelincahan jasmani

Jawaban : c

31. Untuk mengukur kekuatan otot lengan menggunakan tes ...........
A. Lari cepat 60 meter C. Sit up
B. Angkat tubuh 30 detik D. Back up

Jawaban : b

32. Service backhand dalam bulu tangkis biasa dilakukan dengan pukulan ...........
A. Melambung B. Mendatar C. Menukik D. Melayang

Jawaban : b

33. Dalam permainan bulu tangkis,pukulan yang tepat melampaui net dan langsung jatuh kesisi depan lapangan lawan disebut dengan pukulan ..................
A. Lob B. Drop shot C. Smash D. Drive

Jawaban : b

34. Dalam permainan bulu tangkis, game dinyatakan selesai apabila salah seorang pemain/regu telah lebih dahulu
memperoleh nilai .................
A. 11 B. 12 C. 25 D. 21

Jawaban : d

35. Dalam tolak peluru, posisi awal peluru saat akan melakukan gerak menolak adalah di ...........
A. Atas bahu disamping leher C. Atas bahu didepan leher
B. Bawah bahu di belakang leher D. Atas kepala

Jawaban : a

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm