Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Resep Membuat Olahan Dada Ayam untuk Lauk Sehat dan Rendah Kalori".
Tengah menjalankan diet? Salah satu menu yang direkomendasikan untuk dikonsumsi adalah dada ayam.
Kudapan ini memiliki beragam nutrisi dan juga gizi yang baik untuk tubuh. Perlu diketahui bahwa sekitar 106 kalori ada beragam nutrisi dan juga gizi.
Adapun nutrisi dan gizi diantaranya adalah sebagaimana berikut ini:
23 gram protein
2 gram lemak
330 miligram kalium
215 miligram fosfor
26 miligram mangnesium
4 miligram kalsium