Jika kartu peserta hilang atau tidak tersimpan, peserta dapat melihat kembali riwayat unduhan kartu saat proses pencetakan sebelumnya.
Selain itu, nomor pendaftaran juga bisa diperiksa melalui portal SNPMB dengan langkah-langkah berikut:
Baca Juga: Tata Cara Cek Kelulusan SNBP 2025 dari Website Resmi:
Peserta dapat mengunduh kartu peserta mulai dari 4 Februari hingga 30 April 2025. Bagi yang dinyatakan lolos seleksi, kartu ini perlu disimpan untuk keperluan registrasi ulang dan verifikasi berkas.
Sementara itu, bagi peserta yang belum berhasil dalam SNBP 2025, masih ada kesempatan untuk mengikuti seleksi UTBK SNBT 2025 sebagai jalur alternatif untuk masuk perguruan tinggi.