Adanya jaminan
Pastikan yang berutang kepada Anda memiliki jaminan utang, hal ini bertujuan agar yang berutang bisa secara tepat membayar utangnya.
Baca Juga: Poin Penting dalam Berbisnis: Bagaimana Cara Wujudkan Customer Antri?
Tingkat kemampuan
Pastikan kembali yang mengutang kepada Anda memiliki kemampuan membayar yang jelas, jika pengutang tak memiliki kejelasan maka tak menutup kemungkinan ketika ditagih hanya beralasan “Kapan-kapan”.
Itikad baik
Cobalah untuk mencari karakter dari orang yang mengutang kepada Anda, jika dirasa memang memiliki track record yang tidak baik maka Anda juga berhak untuk bisa menolak permintaan utang tersebut.
Baca Juga: Pentingnya Spa Branding sebagai Solusi Berbagai Masalah di Tahun 2020