Hal itu untuk memudahkan sirkulasi udara karena kebutuhan oksigen yang tinggi saat olahraga menggunakan masker.
Meski begitu, masker kain sangat rentan basah akibat keringat saat olahraga.
Sehingga sangat dianjurkan untuk mengganti masker kain yang basah agar tidak mengganggu pernapasan.
Pilih Lokasi Olahraga yang tidak terlalu Ramai
Penggunaan masker saat olahraga di luar pun tergantung pada situasi di lapangan.
Saat lokasi terlihat sepi dan tidak ada keramaian, masker dapat dilepaskan sesekali.
Namun, sangat dianjurkan untuk olahraga di lokasi yang jauh dari keramaian.
Baca Juga: Meski Pandemi, Dispora Makassar Tetap Melanjutkan Seleksi Paskibraka