BI Balikpapan Gelar Pelatihan Pertanian Organik untuk Petani

25 Maret 2021 19:15 WIB
BI Balikpapan Gelar Pelatihan Pertanian Organik untuk Petani
BI Balikpapan Gelar Pelatihan Pertanian Organik untuk Petani ( Sonora/Etty H)

Dalam pelatihan, Dr. Ir. H. Nugroho Widiasmadi M.Eng selaku penemu teknologi MA-11 hadir sebagai narasumber.

Pada paparannya, disampaikan bahwa teknologi MA-11 memiliki banyak manfaat antara lain mampu memberikan efisiensi biaya produksi hingga 70 persen, meningkatkan produksi hingga 100 persen dan akan menciptakan pertanian berkelanjutan.

Hal utama yang terpenting dalam membangun pertanian organik adalah terintegrasi antara pertanian dan peternakan serta kedisiplinan untuk menerapkan sistem operasional prosedur (SOP) yang telah ditetapkan.

Ke depan, Bank Indonesia senantiasa berkomitmen melalui kolaborasi dan sinergi dengan seluruh pihak terutama Pemerintah Daerah maupun pihak terkait lainnya untuk melakukan pengembangan klaster pertanian khususnya padi, cabai dan bawang merah yang akan diarahkan pada keberlanjutan dan peningkatan produktivitas serta peningkatan akses pasar, akses keuangan, penguatan kelembagaan dan program hilirisasi.
 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm