Cara membuat Martabak Nasi:
1. Tumis bawang bombay yang sudah dicincang hingga harum.
2. Masukkan wortel, sosis, garam, kaldu dan sedikit air hingga wortel menjadi layu.
3. Masukkan bayam, aduk sebentar saja lalu angkat dan sisihkan.
4. Campurkan tumisan dengan nasi dan telur kemudian diaduk hingga rata.
5. Bentuklah adonan menjadi pipih seperti martabak.
6. Panaskan minyak goreng, masukkan adonan nasi sampai kering kecoklatan.
Angkat dan tiriskan.
Baca Juga: Dukungan Keluarga Terdekat, Resep Saadi dan Sutinah Bahagia di Usia Senja
Bola-bola Nasi Kornet
- 1 mangkok nasi dingin
- 100 gram kornet
- 1 buah wortel, potong kecil dadu kecil
- 1/2 butir bawang bombay, potong dadu
- 2 butir bawang merah, iris
- 1 siung bawang putih, iris
- 1 butir telur ayam
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt kaldu jamur
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1/2 sdt bawang putih bubuk
- 2 sdm mentega
- tepung panir secukupnya
Baca Juga: Bisa Jadi Ide Jualan, Berikut Resep Steak Cumi Krispi yang Nikmat