Makan
Sama halnya seperti sebelum vaksin harus sarapan atau makan, setelah vaksin pun juga harus menjaga tubuh agar tetap mendapatkan asupan gizi yang cukup.
Pasalnya, tubuh sedang bekerja keras untuk membentuk antibody terhadap virus corona setelah menerima vaksinasi Covid-19.
Maka, penting untuk mendukung tubuh memberikan energi untuk melakukan tugasnya tersebut,
Istirahat
Mengosongkan 1-2 hari setelah vaksin bukan berarti tidak boleh melakukan apapun, tetapi dengan porsi yang wajar-wajar saja, dan diimbangi dengan waktu istirahat yang cukup.
Tak hanya untuk mendukung kinerja vaksin yang masuk ke dalam tubuh, tetapi juga untuk menghindari adanya efek samping yang mungkin muncul.
Baca Juga: Takut Divaksin Covid-19? dr. Santi: Vaksin Apapun Pasti Ada Efek Sampingnya