Pria
Wanita
Ibu hamil
Baca Juga: Vitamin C dan Soft Drink Sebabkan Batu Ginjal, Benar Gak Sih, Dok?Ibu menyusui
Melansir dari Mayo Clinic, untuk orang dewasa, jumlah harian konsumsi vitamin C yang disarankan memang hanya sekitar 65-90 mg per hari. Namun, perlu diketahui bahwa ada batas atas konsumsi vitamin C yang mungkin bisa ditoleransi tubuh.
Secara umum batas atas konsumsi vitamin C yang dapat ditoleransi adalah 2.000 mg sehari untuk orang dewasa.
Sementara, untuk remaja usia 14-18 tahun kurang lebih 1.800 mg vitamin C, anak usia 9-13 tahun 1.200 mg vitamin C, anak usia 4-8 tahun 650 mg vitamin C, dan anak usia 1-3 tahun 400 mg vitamin C.