Jauh sebelum itu, Ridho meniti kariernya dari sebagai asisten Fashion Stylist yang ia jelaskan hanya membawa-bawa baju dan juga mengganti pakaian dalam para atlit.
Semua pahit-pahitnya ia tempuh hingga mengantarkannya pada titik kesuksesan.
"Gak ada yang instan, semuanya butuh proses dan memulainya dari bawah. Makanya perlu untuk rendah hati," tutup Ridho.