Atasi gangguan pencernaan
Jika kamu sedang sakit perut maka daun sirih bisa menjadi ramuan herbal untuk meminimalisirnya.
Caranya, kamu bisa meminum langsung rebusan daun sirih atau mengoleskan minyak daun sirih pada perut yang dirasa tidak nyaman.
Redakan batuk
Salah satu khasiat yang masih dipercaya sampai sekarang adalah daun sirih yang bisa atasi batuk.
Baca Juga: 5 Manfaat Penting yang Harus Kamu Ketahui Tentang Pengunaan Skincare
Air rebusan daun sirih mengadung vitamin B dan C serta alkaloid untuk atasi peradangan penyebab batuk.
Caranya sangat mudah, siapkan 5 lembar daun sirih, rebus dengan 300 ml air selama 15-20 menit.
Minum air rebusan satu kali sehari hingga batuk mereda.