3. PT Istaka Karya (Persero)
PT Istaka Karya (Persero) merupakan perusahaan BUMN yang bergerak di bidang konstruksi juga menjadi perusahaan yang sudah tidak beroperasi.
Sempat mendapatkan dana pinjaman dari PPA, namun perusahaan ini juga belum jelas kelanjutan penggunanya. Bahkan dikabarkan gaji pegawai sudah tidak dibayarkan selama setahun.
4. PT Kertas Kraft Aceh (Persero)
PT Kertas Kraft Aceh (Persero) menjadi salah satu perusahaan yang sudah diserahkan Erick ke PPA.
Meski PPA sempat memberikan dana pinjaman restrukturisasi, hanya saja perusahaan BUMN ini belum ada kelanjutannya.
5. PT Industri Sandang Nusantara (Persero) atau Insani
BUMN yang satu ini juga mendapat suntikan dana dari PPA guna sebagai bantuan kelangsungan perusahaan.
Sebelum kondisi perusahaan bermasalah, hal ini menjadi salah satu andalah pemerintah untuk mendukung kebutuhan pangan dalam hal memenuhi kebutuhan karung dan plastik.
Baca Juga: Sri Mulyani Prediksi Ekonomi Kuartal 3 - 2021 Tumbuh Hingga 5 Persen