Sangat Penting! Ini Manfaat Me Time Buat Kesehatan Fisik dan Mental Kamu!

13 Desember 2021 13:05 WIB
Illustrasi Relax, santai, dan terhindar dari stres
Illustrasi Relax, santai, dan terhindar dari stres ( freepik)

Menghasilkan kesehatan yang lebih baik secara keseluruhan 

Tidak berolahraga dan mungkin melewatkan kunjungan ke dokter biasanya cenderung dialami seorang ibu yang tidak meluangkan waktu untuk diri sendiri.

Menurut Dr. Saltz, secara fisik seseorang tidak memiliki kesehatan jantung dan semua yang menyertainya sehingga tidak pergi ke dokter dan melakukan perawatan kesehatan preventif, namun sebaiknya pergi ke dokter dapat membantu apa yang harus ditangani daripada menunggu. 

Membantu mencegah dan meredakan nyeri kronis 

Sakit dan nyeri biasanya cenderung disebabkan oleh stres yang terus-menerus.

Dr. Lombardo bekerja secara eksklusif dengan mereka yang menderita nyeri kronis yang dikenal sebagai nyeri yang tidak dapat dijelaskan secara medis, saat dia pertama kali memulai praktek pribadinya di bidang psikologi.  

Baca Juga: 'Me Time' Nomor Satu, 3 Zodiak Ini Suka Habiskan Waktu untuk Self Love

Ia mengatakan jika mayoritas dari orang-orang tersebut memiliki beberapa kesamaan, yaitu  mereka tidak punya banyak waktu untuk mereka sendiri dan  terlalu banyak mengurus orang lain.

Mereka mendorong tubuhnya hingga batas maksimal sampai tubuh mereka akhirnya mempunyai masalah kronis karena tidak dibiarkan untuk beristirahat dan pulih.

Menimbulkan lebih banyak emosi positif dan mencegah kebiasaan tidak sehat 

Depresi atau kecemasan terkait perasaan bahwa mereka tidak melakukan apa pun untuk memenuhi kebutuhan emosional mereka sendiri menurut Dr.Saltz menjadi masalah terbesar bagi para ibu.

Seseorang juga cenderung beralih ke alkohol, terapi ritel dengan berbelanja saat mengalami emosi negatif untuk memadamkannya.

Baca Juga: Catatan bagi Para Extrovert, Pahami 3 Manfaat Penting Lakukan ‘Me Time’

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm