Di dalam makanan dan minuman dengan pemanis buatan yang tinggi, seperti soda, bahkan jus buah, dan hidangan lainnya, bisa memicu obesitas dan diabetes tipe 2.
Hal ini menyebabkan penurunan kualitas fisik dan otak.
Karbohidrat glukosa tunggal
Makanan dengan ciri ini adalah makanan yang mengalami proses pabrikan berulang kali.
Akibat kebanyakan makan makanan jenis ini akan menaikkan glukosa dalam darah dan mengganggu kerja otak.
Lemak jenuh
Makanan dengan tinggi lemak jenuh, seperti yang mengandung banyak mentega, kue, martabak, bisa menyebabkan kualitas daya ingat menurun dan mengecilkan ukuran otak.
Makanan kemasan
Menjadi solusi bagi banyak orang, ternyata makanan kemasan atau cepat saji, seperti sosis siap saji, mi instan, kornet, bahkan pop corn, mengandung banyak pengawet, gula, dan lemak.
Baca Juga: 3 Tanda Utama Kamu Adalah Orang yang Memiliki IQ Tinggi Hingga Cenderung Sosok yang Cerdas
Makanan tersebut rendah nutrisi dan tinggi kalori, sehingga memicu obesitas serta menurunkan fungsi otak.
Murid-muridn yang mau ujian, wajib menghindari 4 jenis makanan ini!