Baca Juga: BREAKING! Vaksin Booster Bakal Jadi Syarat Mudik Lebaran 2022, Apa Kata Para Ahli?
Pentingngnya vaksin untuk cegah penularan COVID-19
Vaksin COVID 19 efektif dan dapat menurunkan risiko terinfeksi COVID-19.
Vaksin COVID-19 juga membantu mencegah penyakit serius bahkan kematian pada anak-anak dan orang dewasa meskipun mereka terkena COVID-19.
Dengan begitu, vaksin dapat COVID-19 membantu melindungi Kamu dengan menciptakan respons antibodi tanpa harus mengalami penyakit berat.
Inilah risiko bila tidak menerima vaksin COVID-19;
Adapun mitos yang mengatakan kalau vaksin COVID-19 bisa menyebarkan varian lain dari COVID-19.
Padahal faktanya, vaksin COVID-19 tidak membuat atau menyebabkan varian virus penyebab COVID-19.
Sebaliknya, vaksin COVID-19 justru dapat membantu mencegah munculnya varian baru.
Varian virus baru terjadi karena virus penyebab COVID-19 terus menerus berubah melalui proses mutasi (perubahan) yang berlangsung secara alami.
Saat virus menyebar, ia memiliki lebih banyak peluang untuk berubah.
Jika banyak orang yang sudah divaksin, maka penyebaran virus COVID-19 tidak akan mudah terjadi.
CDC merekomendasikan agar setiap orang berusia 5 tahun ke atas mendapatkan vaksinasi sesegera mungkin.