Orangtua Harus Waspada! Inilah Dampak Buruk dari Memarahi Anak

15 Mei 2022 14:37 WIB
Memarahi anak bukanlah solusi dari setiap masalah.
Memarahi anak bukanlah solusi dari setiap masalah. ( Unsplash/Vitolda Klein)

Jika tak segera dibenahi dengan komunikasi yang baik, tentu hubungan baik orangtua dan anak akan semakin terkikis karena keduanya telah kehilangan kepercayaan.

Memunculkan Masalah Kesehatan

Sering memarahi anak ternyata juga bisa menimbulkan masalah kesehatan, baik fisik dan mental.

Masalah mental yang bisa mereka rasakan, di antaranya adalah depresi, cemas, hingga mudah terkena serangan panik. Selain itu, anak juga jadi lebih insecure.

Dampak psikologis pun biasanya tak bisa hilang. Luka itu akan terus ada hingga mereka dewasa.

Tak hanya itu, kesehatan fisik akan terganggu pula karena kurangnya jam tidur. Hal itu dipicu oleh stres yang berlebihan.

Baca Juga: Laper Tapi Malu Minta Uang ke Orang Tua, Ini 3 Tips Hemat Ala Anak Kost

Padahal, insomnia dan stres merupakan gerbang menuju penyakit fisik lainnya yang tak pernah terduga. Ini juga bisa memperparah kondisi anak yang memang sudah memiliki penyakit bawaan.

Untuk itu, diperlukan parenting yang bijak dan tepat dari para orangtua agar tak salah dalam mendidik anak. Memang, terkadang tindakan anak bisa membuat kita marah. 

Akan tetapi, hal itu harus dikontrol sedemikian rupa agar tak menimbulkan dampak berbahaya yang bisa memicu trauma pada sang buah hati.

Dengarkan cerita-cerita audio drama lainnya seputar keluarga hanya melalui siniar Obrolan Meja Makan di Spotify. Ikuti juga siniarnya agar kalian tak tertinggal tiap episode terbarunya!

Baca Juga: 8 Ide Nama Bayi Perempuan yang Memiliki Arti Cantik, Kuat dan Mulia

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm