10 Resep Salad Buah yang Mudah dan Bisa Untuk Bisnis Rumahan
26 Oktober 2022 13:19 WIB
Resep salad buah. (
Pixabay)
- Potong buah-buahan seperti dadu, sisihkan.
- Campurkan semua bahan saus, aduk dan koreksi rasa. Jika kurang manis, tambah SKM. Jika kurang asam, tambah jeruk nipis..
- Tuangkan saus ke dalam buah. Beri parutan keju diatasnya, dan jika perlu beri hiasan buah. Sajikan.
4. Salad Buah Original
Bahan:
- 200 gram melon, dipotong kotak
- 200 gram semangka, dipotong kotak
- 150 gram nanas, dipotong kotak
- 150 gram pepaya, dipotong kotak
Bahan Saus:
- 150 ml susu cair
- 50 gram gula pasir
- 1/4 sendok teh garam
- 100 gram mayones
- 2 buah jeruk nipis, diambil airnya
Cara Membuat:
- Membuat saus: campur susu cair, gula pasir, maizena, dan garam. masak sambil diaduk hingga meletup-letup. Matikan api. Masukkan mayones. Aduk rata. Dinginkan. Masukkan jeruk nipis. Aduk rata.
- Campur melon, semangka, nanas, dan pepaya. Aduk rata.
- Masukkan saus. Aduk rata. Dinginkan.
5. Salad Buah Jelly
Bahan:
- 3 buah strawberry, potong 4 bagian
- 1 buah apel, potong kecil-kecil
- 50 gram melon, potong sesuai selera
- 4 buah anggur, potong 2 bagian
Bahan Jelly:
- 1/2 bungkus jeli instan bubuk
- 350 ml air
- 2 sendok makan gula pasir
Bahan Saus:
- 100 gram mayonnaise
- 100 gram yogurt
- 1 sendok teh kental manis
- 3 sendok teh air perasan jeruk nipis
Cara Membuat:
- Membuat jelly: rebus jeli instan bubuk, air, dan gula pasir sambil diaduk hingga mendidih. Tuang ke dalam loyang. Dinginkan. Potong sesuai selera.
- Membuat saus: campur mayonnaise, yoghurt, kental manis, dan air jeruk nipis. Aduk rata. Sisihkan.
- Campurkan buah dan jelly, kemudian siram dengan saus salad. Sajikan.
6. Salad Buah Keju
Bahan:
- 5 lembar selada keriting, sobek-sobek
- 200 gram anggur merah, belah dua dan buang bijinya
- 200 gram stroberi, belah dua
- 250 gram melon, keruk bulat
- 250 gram semangka, keruk bulat
- 200 gram nata de coco
Bahan Saus:
- 200 gram mayones
- 1 sendok makan sirup jeruk konsentrat
- 1 sendok makan susu kental manis putih
Bahan Pelengkap:
50 gram keju parut
Cara Membuat:
TERKINI
25 November 2024 16:45 WIB
25 November 2024 16:33 WIB
25 November 2024 16:30 WIB
25 November 2024 16:27 WIB