Pasalnya, prasasti peninggalan Kerajaan Sriwijaya yang ditemukan umumnya berasal dari abad ke-7 dan abad ke-8.
Pada masa itu, Sriwijaya sedang tumbuh menjadi suatu kekuatan, sehingga isi prasasti umumnya memuat informasi mengenai penaklukkan.
Berikut ini daftar raja-raja yang diduga kuat pernah memerintah Kerajaan Sriwijaya.
Baca Juga: 7 Penyebab Runtuhnya Kerajaan Sriwijaya Menurut Sejarah
Baca Juga: 8 Penyebab Runtuhnya Kerajaan Majapahit, Berawal dari Perebutan Takhta
Selain raja, diketahui anak-anak raja umumnya diberi kekuasaan di daerah-daerah.
Pada sebagian prasasti peninggalan Kerajaan Sriwijaya, terdapat ancaman yang ditujukan kepada keluarga raja, terutama anak-anaknya, yang berada di luar pengawasan langsung.
Oleh para sejarawan, hal itu dianggap wajar, terutama pada kerajaan yang bergantung pada sektor perdagangan, di mana terdapat penguasa daerah yang bertugas menguasai jalur-jalur perdagangan dan pelabuhan-pelabuhan.
Maka tidak mengherankan apabila raja Sriwijaya tidak dapat memberi toleransi terhadap sikap tidak setia, termasuk pada anaknya sendiri.
Baca Juga: Kerajaan Islam Pertama di Pulau Jawa, Apakah Kamu Sudah Tahu?