Maka dari perhitungan tersebut diketahui bahwa luas tanah Pak Ali sebesar 91 meter persegi.
Baca Juga: Cara Menghitung Diagram Lingkaran dan Contoh Soal
Tanah berbentiuk segitiga
Anda harus memastikan bentuk tanah Anda dan memilih rumus segitiga dengan memperhatikan sisi, siku-siku dan lainnya. J
ika tanah Anda berbentu segitiga siku-siku maka begini caranya:
Luas tanah = ½ x Alas x Tinggi
Contoh:
Sebidang tanah di daerah Malang berbentuk segitiga siku-siku dengan panjang alas 4 meter dan tinggi 7 meter
Luas tanah = ½ x Alas x Tinggi = ½ x 4 x 7 = 14
Maka telah ditemukan bahwa tanah tersebut seluas 14 meter persegi.