Kondisi ini membuat asam lambung mudah naik.
4. Obesitas
Kelebihan lemak di sekitar perut dan dada dapat membuat paru-paru Anda terhimpit sehingga jadi bekerja lebih keras untuk mengembang.
5. Gangguan hormon tiroid
Baik kekurangan atau kelebihan torrid bisa menyebabkan otot pernapasan melemah sehingga fungsi paru-paru juga akan menurun. Kondisi ini memerlukan konsultasi dan pengawasan dokter.
6, Kecemasan atau serangan cemas
Panic attack bisa menyebabkan sesak napas secara tiba-tiba, kondisi ini berhubungan dengan kesehatan mental seseorang dan bisa terjadi karena banyak pemancing.
7. Hipertensi pulmonal
Hipertensi pulmonal adalah tekanan darah tinggi yang memengaruhi arteri di paru-paru.
Baca Juga: Dijamin Manjur, 6 Ramuan Herbal ini Bisa Atasi Sesak Napas
Perlu adanya pertolongan pertama pada saat terjadi sesak napas tiba-tiba. Berikut ini adalah cara mengatasi sesak napas tiba-tiba:
Berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.