Cara kerjanya mirip seperti obat statin.
2. Kontrol diabetes
Penderita diabetes bisa mengontrol kadar glukosa darahnya dengan teh kelor.
Penelitian menunjukkan bahwa konsumsi daun kelor bisa menurunkan kadar glukosa setelah makan.
Peneliti juga mengatakan kalau perbedaan antara varietas kelor dan cara pembuatannya bisa menyebabkan hasil yang berbeda-beda.
3. Perlambat pertumbuhan sel kanker
Kelor ternyata bisa memperlambat pertumbuhan sel kanker pankreas manusia dan meningkatkan efek obat kemoterapi.
Ini dilihat dari penelitian laboratorium.
Butuh penelitian lebih lanjut untuk membuktikan keefektifan dan keamanan kelor.
4. Jaga kesehatan otak