Bilangan desimal bisa didapatkan lewat pembagian antara pembilang dan penyebut suatu pecahan, misalnya saja
Jika ingin mengubah pecahan itu menjadi desimal maka harus dilakukan pembagian lebih dulu antara pembilang dan penyebut yakni 1:2 = 0,5.
Contoh pecahan desimal:
- 0,5
- 0,75
-0.025
Pecahan biasa merupakan pecahan yang terdiri dari pembilang dan penyebut dimana pembilang lebih kecil dari penyebut.
Contoh pecahan biasa: