Teknologi
Faktor teknologi lebih merujuk pada cara melakukan suatu pekerjaan. Teknologi juga mengacu pada penggunaan alat bantu dalam organisasi.
Kehadiran teknologi menimbulkan perbedaan efektivitas dan efisiensi sebuah organisasi.
Setidaknya setiap organisasi memiliki satu teknologi untuk mengubah sumber daya manusia, sumber daya finansial, maupun sumber daya lainnya.
Lingkungan
Struktur organisasi akan berubah menyesuaikan kondisi, jika lingkungannya bersifat dinamis.
Sebaliknya, struktur organisasi tidak akan terlalu banyak berubah, apabila lingkungannya bersifat statis.
1. Contoh Bagan Organisasi Sederhana
2. Contoh Bagan Struktur Organisasi Sekolah
3. Contoh Bagan Struktur Organisasi Komunitas
Baca Juga: Pengertian Teks Inspiratif: Ciri-ciri, Struktur, dan Kaidah Kebahasaan
Baca Artikel udpate lainnya dari Sonora.ID di Google News