Sejarah Bola Voli
Permainan olahraga bola besar ini ditemukan pertama kali oleh Guru Pendidikan Jasmani dan Kesehatan di Young Man Christian Association (YMCA) bernama William G. Morgan.
Bola voli pada awalnya diperuntukkan kepada orang di usia senja yang sedang menempuh pendidikan di YMCA.
Hal ini menyebabkan permainan bola voli dilakukan secara singkat dibandingkan dengan jenis olahraga lainnya.
Hingga pada akhirnya, olahraga yang dikenal dengan nama mintonette ini mengalami banyak sekali perubahan membuat olahraga tersebut kini digandrungi.
Pada awalnya, tim akan dianggap menang jika sudah berhasil mencetak 15 skor.
Namun sekaran, permainan bola voli dianggap selesai jika salah satu tim sudah berhasil mencetak skor sebanyak 25 dalam satu kali set.
Baca Juga: Pengertian Bola Voli Mini, Lengkap dengan Jumlah Pemain dan Aturan
Teknik Dasar Bola Voli
Terdapat beberapa teknik dasar penting yang wajib dikuasai jika ingin bermain bola voli dengan baik di lapangan, yaitu:
1. Teknik Servis
Servis menjadi pukulan paling pertama untuk memulai pertandingan bola voli yang bisa dilakukan dengan cara:
2. Teknik Smash
Teknik ini digunakan dengan memukul bola secara kuat di atas net, sehingga bolaa akan jatuh secara menukik ke lapangan lawan dan sulit untuk dikembalikan oleh lawan.
3. Teknik Membendung Bola
Teknik membendung dapat digunakan untuk bertahan dari serangan lawan dan bisa dilakukan melalui tiga cara, yaitu:
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.